Profile picture
Dr.H.Moeldoko @Dr_Moeldoko
, 10 tweets, 4 min read Read on Twitter
Kemarin saya diwawancara oleh @RadioElshinta. Bersama host Suwiryo, perbincangan sekitar 30 menit ini mengambil tema besar 'Menyikapi situasi politik dan penanggulangan terorisme’.

#Moeldoko
Saya katakan bahwa Saat ini kita berada pada sebuah proses demokrasi di mana keterlibatan dan partisipasi masyarakat secara langsung sangat terasa. Untuk itu, demokrasi harus dipandu dengan konstitusi, jika tidak akan menuju ke tindakan-tindakan anarkis.

#Moeldoko
Demokrasi menganut prinsip egaliter atau kesetaraan. Janganlah ada pihak-pihak tertentu yang merasa dirinya paling benar, paling suci, dan paling-paling lainnya. Hal seperti itu justru akan merusak jalannya demokrasi.

#Moeldoko
Bangsa Indonesia yang dikenal ramah, baik dan santun, harus mengembalikan jati dirinya. Ada tiga hal yang sangat susah bagi masyarakat kita saat ini: minta maaf, minta tolong, dan mengucapkan terimakasih.

#Moeldoko
Identitas Indonesia sebagai bangsa yang ramah-tamah harus diwujudkan. Jangan kalah dengan masyarakat di luar negeri. Mereka justru dikenal amat respek, terutama pada perempuan dan anak-anak.

#Moeldoko
Terkait insiden penangkapan tindak terorisme yang terjadi di sebuah perguruan tinggi di Riau, saya menghimbau agar rektor seyogyanya memonitor mahasiswanya, agar tidak terpengaruh ideologi radikal.

#Moeldoko
Bangsa yang besar adalah bangsa yang memiliki peradaban yang semakin tinggi. Bangsa yang kuat adalah bangsa yang memiliki ideologi.

#Moeldoko
Saat ini tentunya masyarakat menghendaki kehidupan yang aman dan damai, maka untuk menjawab tantangan tersebut semua instrumen keamanan dikerahkan semaksimal mungkin agar negara hadir ditengah-tengah masyarakat.

#Moeldoko
Dunia media sosial harus dikelola sebijaksana mungkin. Karena media sosial harus menjadi suatu titik awal persatuan, justru agama & ideologi bisa saling memperkuat, jangan saling menghujat. Semua pihak harus bijaksana serta harus menempatkan kebenaran diatas segalanya.
#Moeldoko
Pemerintah sungguh-sungguh ingin membawa masyarakat lebih sejahtera, terlihat dari pembangunan infrastruktur dan sumber daya manusia. Mari jadikan Indonesia semakin dihormati oleh dunia Internasional.

#IndonesiaOptimis
#Moeldoko
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Dr.H.Moeldoko
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($3.00/month or $30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!