Profile picture
Wicaksono 🇮🇩 @ndorokakung
, 19 tweets, 6 min read Read on Twitter
Pagi ini ikut seminar kesehatan publik yang digelar oleh Yayasan Pemerhati Kesehatan Publik. Tema: Kebaikan Susu sebagai Salah Satu Sumber Gizi Utama Masyarakat Indonesia. Boleh live tweet yak?
Ibu Amalia dari YKPK menjelaskan tujuan seminar pagi ini.
Pembicara pertama Ahmad Syafiq, PhD, Ketua Pusat Kajian Gizi dan Kesehatan, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Indonesia. Beliau bicara tentang Analisis Gizi dan Konsumsi Susu Kental Manis.
Begini penjelasan Ahmad Syafiq tentang susu kental manis.
Menurut Ahmad Syafiq, kandungan gula pada SKM setara dengan susu bubuk jika didasarkan atas saran penyajian.
Menurut Ahmad Syafiq, SKM merupakan sumber zat gizi yang terjangkau.
Kontribusi terbesar gula pada balita bukan dari SKM, tapi dari jeli dan sirop, kata Ahmad Syafiq.
Ahmad Syafiq: berdasarkan riset, penyebab kegemukan pada anak usia sekolah bukanlah akibat konsumsi makanan berisiko (gula, garam, lemak) melainkan karena kurangnya aktivitas fisik.
Ahmad Syafiq menutup paparannya dengan kesimpulan seperti ini:
Pembicara berikutnya Anisyah, Direktur Registrasi Pangan Olahan @BPOM_RI
Ini tantangan pengawasan obat dan makanan menurut Anisyah...
Anisyah setuju bahwa kegemukan tidak semata-mata karena makanan, tapi juga karena kurangnya aktivitas.
Berkat paparan Anisyah, aku tahu fungsi @BPOM_RI seperti ini ...
Pengawasan obat dan makanan oleh @BPOM_RI mencakup aktivitas seperti ini ...
Menurut Anisyah, begini kategori produk susu dan hasil olahannya. SKM termasuk kategori susu kental dan susu. Jadi SKM itu ya salah satu produk susu, kata Anisyah.
“SKM memang bukan pengganti ASI,” kata Anisyah. “Dari dulu ya begitu. Kenapa sekarang jadi kontroversi?”
Ketentuan ini dari dulu sudah ada, kata Anisyah, tapi sekarang diperkuat dengan PerBPOM 31 tahun 2018.
Pesan Anisyah kepada konsumen: baca label sebelum membeli produk.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Wicaksono 🇮🇩
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!