Profile picture
Strategi + Bisnis @Strategi_Bisnis
, 9 tweets, 2 min read Read on Twitter
Hari ini resmi jalan tol Jakarta Surabaya tersambung. Sebuah pencapaian epik yg layak disyukuri. Harusnya sih sdh ada sejak 20 tahun lalu. Better late than never.

Jalan raya dan listrik adalah dua pilar kunci kemajuan ekonomi bangsa. Plus rel kereta api dan pelabuhan.
Gambar ini adalah tol yang membentang antara Bawen - Salatiga. Bagian dari tol Trans Jawa.

Gambarnya keren ya. Kirain tol di eropa. Jebule jalan nang bawen.

Top markotop yo Le jalan tol-e sampeyan.....
Jalan trans Jawa antara Anyer panarukan yg membentang 1000 km pertama dibangun Daendels.

200 tahun silam.

Jalan raya pantura nan legendaris itulah yg bikin Jawa jadi pulau hebat 200 tahun lalu.

Dan jalan itulah yg bikin Jawa spt hari ini.
Jalan Raya Jawa era Daendels yg bikin Jawa jadi amat maju. Jauh lbh maju dibanding Tokyo dan Seoul pada tahun 1800an.

200 tahun lalu Jawa adalah primadona Asia dan dunia.
Hari ini Jawa adalah pemasok 80% ekonomi Indonesia.

Apa penyebab utama yg paling fundamental knp Jawa kuasai ekonomi Indonesia?

Jawabannya simpel : karena 200 tahun lalu Daendels bangun Jalan Raya Jawa sepanjang 1000 KM.

Orang Jawa harus bilang danke sama Daendels.
Jalan Raya Pantura 1000 KM yg dibangun Daendels itulah yg benar2 memberikan impak begitu dahsyat dan begitu epik bagi kemajuan Jawa.

Dampaknya amat sangat membekas hingga saat ini. JAWA kuasai Indonesia.

Betapa visionernya Daendels. Gila banget nih orang.
Ribuan orang gugur saat bangun Jalan Raya Jawa 200 tahun lalu.

Tapi merekalah yg literally bangun pondasi sehingga Jawa spt sekarang.

Tanpa jalan raya pantura yg dibangun 200 tahun lalu, Jawa akan sama miskinnya dg Papua atau Zimbabwe sekalian. True.
Jadi jangan dan jangan pernah underestimate dg kedahsyatan jalan raya pantura yg sdh ada sejak thn 1800.

Jalan Raya Pantura yg Legendaris inilah yg benar2 jadi jantung utama kemajuan Jawa dan bikin Jawa jadi penguasa Indonesia.

LONG LIVE PANTURA JAWA.
Knp Amerika saat ini jd kekuatan ekonomi 1 dunia? Krn bangun highway 5000 KM dari New York ke California.

Knp Romawi Kuno jd imperium dunia? Krn mrka bangun jalan raya di seantero eropa sejak 2000 thn lalu.

Knp China jd kekuatan 2 dunia? Krn mrka bangun jalan tol 100.000 KM.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Strategi + Bisnis
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!