Namun hal itu agak sulit saya lakukan, semenjak saya berprofesi sebagai supir pribadi salah satu anggota DPR di kota saya,
Hingga suatu waktu, dia pergi hampir tidak pernah kembali.
Karena dia baru lulus SMA, mungkin mau mengadakan perpisahan dengan teman temannya sebagai kenang kenangan,fikirku.
" Sama siapa ?, Gunung mana ? Pulang kapan ?", Sahutku.
Setelah dia menjelaskan dengan detail akhirnya aku mengijinkan,
" Yaudah hati hati, kakak pulang hari senin, ini masih di surabaya " imbuhku,
dan berencana pulang senin .
Sabtu malam, karena jenuh saya mencoba berjalan jalan di sekitar belakang penginapan
Waktu itu di sela sela saya duduk, saya melihat sesosok anak kecil berlari lari sambil mengintip saya sesekali dari belakang pohon
setelah saya mengetahui tepat didepan pintu kamar saya, telah berdiri seorang laki laki paruh baya dengan wajah datarnya dia terus menatap saya,. Saya pun coba membalas dengan senyuman, dia tetap diam dan tidak mengeluarkan sepatah katapun,
Ketika itu laki laki tersebut pergi ke arah lorong, dengan mengeluarkan sepatah kata dengan suara lirih yang berisikan peringatan, tentang keselamatan adik saya,
( Yoga mau dibawa, pulanglah jangan terlalu mementingkan urusan dunia ).
Seingat saya kutipan kata itulah yang saya tangkap dari ucapan pria tersebut,
Saya pun menurutinya karena beliau majikan saya dan saya tidak berani membantah,.
karena ada urusan mendadak, akhirnya saya sampai rumah senin sore, setelah saya selesai mengurusi semua kebutuhan majikan,. Saya pun bergegas kembali ke rumah saya.
saya langsung terkejut,,,
ketika tau bahwa adik saya ternyata belum pulang kerumah, karena menurut sepengetahuan saya,
dia pasti sudah pulang jika berangkat sabtu pagi,
Saya pun lngsung kerumah teman saya, mencoba mencari bantuan,
karena tau bahwa pada hari sabtu pagi sampai sore, tidak ada nama rombongan adik saya,
akhirnya memutuskan untuk mendaki gunung tersebut, untuk memastikan keberadaan adik saya, karena tidak mungkin dia tidak mendaki gunung ini, saya mengenal adiku lebih dari siapapun, bohong adalah hal yang sangat tidak mungkin dilakukannya,
Jarak antara loket sampai puncak sekitar 6 jam dan ini adalah jalur resmi satu satunya, jadi jika memang adik saya masih di atas, nanti pasti bakal ketemu
Setelah persiapan, akhirnya Kamipun berangkat, sekitar pukul 18.00 upaya pencarian ini kami awali,
Saya coba bertanya kepada bapak petugas loket yang ikut dalam perjalanan saya.
" Oo itu, mungkin orang sekitar mas, saya sebenarnya asli sini, tapi saya juga baru liat bapak itu sekali ini e mas " jawab petugas loket tersebut.
Saya pun menyetujui dan memilih diam sembari tengok kanan kiri,
saya sampai puncak sekitar tengah malam, karena gunung ini tidak pernah sepi, jadi banyak pendaki waktu itu yang masih berada di puncak dan belum tidur, kami coba tanyakan satu persatu tentang ciri ciri adik saya,
benar,,
Mereka tidak ada yang mengetahuinya,
Setelah beberapa jam di puncak mencari dan belum ketemu,Akhirnya kami kembali ke bawah.
saya sampai di rumah, ketika tau adik saya belum juga pulang, akhirnya saya pastikan bahwa dia pun benar benar hilang,.
Kemudian saya lapor kepada RT, RW dan perangkat desa atas kasus hilangnya adik saya.
Saya pun menjelaskan lagi dan disitu saya mendapat informasi baru dari Pak RT,
Setelah saya lihat dengan pasti, saya sangat kaget,,,
Tanpa pikir panjang dan tanpa bilang ke teman saya, sayapun langsung menghampiri pria tersebut di teras rumahnya.
" Waalaikumsalam, o sampean to anaknya, mudah mudahan tidak terlambat " jawab beliau dengan senyuman.
Dengan sedikit bingung maksud bapak ini, saya langsung duduk disampingnya.
" Pak maaf, saya tidak faham dengan maksud sampean " sahutku
" Saya minta tolong pak, itu adik saya " saya memohon dengan air mata saya mulai mengalir.
Beliau cuma tersenyum dan beranjak ke dalam rumah untuk mengambil senjata dan topi,
itu terlihat dari ada beberapa anjing pemburu yang tiduran di sekitar rumahnya
Beliau pun mengajak kami langsung berangkat.
Tanpa banyak tanya kami pun langsung mengikutinya.
Saya pun langsung terdiam dan melanjutkan perjalanan, dan berharap segera menemukan adik saya dalam keadaan selamat.
Tiba tiba anjing bpk berlari kearah kiri sya dg kcepatan penuh, seolah telah menemukan sesuatu, kami pun langsung mengejarnya,dn alhamdulilah,
bnar, kami menemukan adik saya dan temannya tpat di bwah pohon bsar, dg keadaan yg sngat mmprihatinkan,
entah waktu itu kenapa saya juga kurang paham, saya pun mematuhinya,
sampai akhirnya sampai kembali ke rumah bapak tersebut.
beliau dengan lembut menolak meski saya memaksanya, dia tetap bersikukuh menolak pemberian saya tersebut,
disini memang saya ceritakan ulang dari sudut pandang si kakak, Dan untuk dari sudut pandang si adik yang hilang,
saya hanya ceritakan di youtube, karena banyak hal yang tidak bisa saya jelaskan di tulisan.
Silahkan mampir yang ingin mengetahui apa yang sebenarnya terjadi.
twitter : @owechanel
Youtube : lakon story ( 5 hari di hutan setan ),
Trimakasih banyak semoga cerita ini mnemani hri hari kalian