[THREAD]

POVERTY TRAP – Never Ending Cycle

Kemiskinan seringkali dianggap sbg kesalahan individu. Mereka dianggap kurang berusaha, misalnya.

Dalam tulisan ini, saya coba paparkan perspektif lain kalo konsep kemiskinan itu lebih kompleks daripada sekadar kurang kerja keras.
بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْ
Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang.

Jika kemiskinan merupakan problem struktural, lantas faktor apa saja yang menyebabkan kemiskinan menjadi siklus yang ndak ada ujungnya?
Menurut definisi @WorldBank, kemiskinan adalah seseorang yang ndak punya uang cukup untuk memenuhi basic needs mereka - seperti sandang, pangan, dan papan.

Ndak hanya itu, kemiskinan juga menyangkut persoalan kesejahteraan seperti akses pendidikan atau kesehatan.
Kraay (2014) menjelaskan tiga pandangan umum ttg kemiskinan :

1. Kemiskinan disebabkan krna Anda kurang usaha

2. Kemiskinan disebabkan krna Anda kekurangan hal-hal basic

3. Kemiskinan yg disebabkan karna generasi-generasi sebelumnya miskin juga (poverty trap)
@Jrf_uk menjelaskan kalo kemiskinan tidak hanya disebabkan oleh satu factor saja. Ndak hanya soal upah rendah, misalnya.

Faktor keluarga, system benefit gak efektif, skill, hingga cost housing yg tinggi juga disebut punya peran dalam menyebabkan kemiskinan struktural.
Bahkan faktor civil wars seperti yang terjadi di beberapa negara konflik, jg dinilai sbg sebab sulitnya memberantas kemiskinan.

Mueller (2020) dalam papernya di World Bank menjelaskan gimana konflik bersenjata menghambat produktivitas dan roda perekonomian di suatu negara.
Gupta, et al (1998), berpendapat bahwa pemerintahan yg korup mempunyai implikasi pada makro ekonomi.

Ndak hanya mengurangi pemasukan negara, korupsi jg membuat belanja pemerintah yg harusnya tersalurkan untuk kepentingan public, malah dibuat oknum pejabat untuk memperkaya diri.
Beragam factor tersebut kemudian menciptakan Poverty Trap – istilah yg disebut @Investopedia sebagai kondisi dimana sulit bagi seseorang untuk keluar dari jerat kemiskinan.

Untuk bisa keluar dari jerat kemiskinan tersebut, seseorang dituntut punya capital tertentu untuk survive.
Jeffrey D. Sachs (2005) dlm bukunya “The End of Poverty” menjelaskan perlu peran sektor public untuk memberantas kemiskinan.

Diantaranya dgn memaksimalkan 5 capital berikut :

- Human Capital
- Infrastructur
- Natural Capital
- Public Institutional Capital
- Knowledge Capital
1. Human Capital

Human Capital merujuk pada pendidikan, pengalaman, pengetahuan, dan skill yang dimiliki oleh seseorang.

Banyak pakar ekonomi yang meyakini bahwa semakin tinggi human capital seseorang, makin besar peluangnya keluar dari jerat kemiskinan.
Contoh keberhasilan Human Capital bisa dilihat dari Korea Selatan.

Pada tahun 2018, Korea menempati peringkat ke 2 negara dgn Human Capital Index (HCI) tertinggi.

Salah satu indicator yang digunakan dalam HCI adalah aspek kesehatan dan lama pendidikan. North Korea kalah jauh.
- Infrastructur

Untuk bisa membentuk human capital yg memadai, maka perlu adanya support dari sarana prasarana atau infrastruktur yg memadai.

Infrastruktur yg dimaksud bisa berkaitan dengan akses layanan kesehatan, sekolah layak, air bersih, listrik, hingga koneksi internet.
Pemerintah Vietnam menginvestasikan belanja mereka untuk membangun infrastruktur yg menunjang aktivitas pertanian, seperti bikin system drainase, bendungan, irigasi, sampai sistem transportasi.

Hasilnya gimana? Vietnam jd negara eksporter beras terbesar ketiga di dunia.
- Natural Capital

@NatCapForum mendefinisikan Natural Capital sbg sumber daya yg murni berasal dari alam.

Natural Capital disini meliputi hal seperti : batu mineral, tanah, minyak, udara, air, hutan, satwa, hingga tumbuh-tumbuhan.

Indonesia punya banyak ini tapi…. Ya gitulah.
Data @wavesaheadaw berikut menjelaskan gimana banyak masyarakat global yg masih menggantungkan hidupnya kepada hasil-hasil sumber alam.

Baik itu dari segi pertanian, hutan, hingga kelautan. Oleh sebab itu, pengelolaan SDA yang baik diyakini bisa mengurangi angka kemiskinan.
- Public Institutional Capital

Institution capital ini menyangkut tentang sistem penegakan hukum.

Jika hukum bisa ditegakkan dengan baik dan adil, hal tersebut menurut Platje (2017) diyakini bisa menstimulus aktivitas ekonomi.

Bayangin korupsi beneran diberantas, gaes….
Survey global @wef pada tahun 2017 menunjukkan kalo Kepolisian diyakini sebagai lembaga terkorup. Lalu dibelakangnya disusul pejabat-pejabat pemerintah lainnya.

Ndak heran kalo negara dengan index korupsi cukup tinggi, economic’s development-nya yaaaa segitu-segitu aja. 🤡
- Knowledge Capital

Menurut @investopedia, knowledge capital merupakan value yang dihasilkan dari pengalaman, skills, dan pendidikan yang dijalani seseorang.

Sebuah negara yg punya knowledge capital tinggi, dianggap mampu menggerakkan ekonominya dgn lebih baik.
Penjelasan diatas senada dengan ulasan dari riset yg ditulis Chatterjee (2021) tentang peran knowledge sebagai “capital resource”.

Sehingga peran negara untuk menjamin pemerataan pendidikan semakin krusial untuk bisa mendorong mereka keluar dari lingkaran kemiskinan.
Jadi bisa dilihat gimana kemiskinan bisa mengakar dari banyak hal.

Mulai dari internal keluarga, keterbatasan sumber daya alam, minimnya infrastruktur, hingga penegakan hukum yang lemah.

Bukan hanya soal kesalahan individu yg dianggap kurang berusaha atau kurang kerja keras.
Salah satu usulan kontroversi yg pernah dilontarkan adalah konsep Universal Basic Income – Warga negara dijamin kebutuhan dasarnya sama negara.

Di Amerika, nominal yg diusulkan adalah tiap orang dewasa diberi $1,000 per bulannya. Namun 54% masyarakat Amerika menolak gagasan ini.
Alternatif lain adalah dengan pemerintah memaksimalkan program social protection bagi masyarakat yg ekonominya rentan, seperti lansia, pengangguran, hingga kelompok difabel.

Negara gak pengen mereka jatuh dalam lingkar kemiskinan.

Jujur kita masih jauh banget ke arah sini.
Jadi ndak semua orang yg miskin itu malas atau kurang kerja keras.

Mungkin situasi di sekitarnya yg emg ndak memungkinkan baginya untuk berkembang. Jadi fenomena ini perlu dilihat dari kacamata lebih luas.

Peran negara dibutuhkan untuk memaksimalkan capital yg mereka punya.
Sebagian dari kita mungkin mengalami problem serupa. Sulit berkembang dan keluar dari kemiskinan karna beragam situasi yang mengganjal.

Semoga kita semua dikuatkan. Semoga kelak diberi kesempatan untuk bisa memutus rantai kemiskinan buat anak cucu kita.

[THREAD – END]

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Widas 🌙

Widas 🌙 Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @WidasSatyo

5 May
Dari kemarin ribut soal kontennya Atta sama Aurel, sampai gak tau kalo sengketa kapal Ever Given di Terusan Suez masih menemui jalan buntu.

Pada sidang pertama selasa kemarin, pengadilan memutuskan kapal TIDAK BOLEH meninggalkan perairan Mesir sampai kompensasi dibayarkan. Image
Pengadilan di Ismailia, Mesir, selasa kemarin menolak gugatan banding financial dispute yg dilakukan oleh owner kapal.

Pihak pengelola terusan Suez (SCA) menyita kapal yg berisi puluhan ribu kargo tersebut dan meminta ganti rugi sebesar $900 juta dollar atau Rp. 13 Trilliun.
Dengan keputusan pengadilan tersebut, pihak SCA secara resmi menyita dan menahan kapal tersebut sampai pihak owner menyepakati jumlah ganti rugi yg diminta.

Namun pihak Ever Given akan kembali mengajukan banding yg rencananya akan dijadwalkan pada 22 April mendatang.
Read 8 tweets
23 Apr
DONGENG SEBELUM TIDUR

“It Doesn’t Feel The Same”

Ketika kita pertamakali mengenal sesuatu, kita sering merasa excited, penasaran, dan semangat untuk mempelajari hal tersebut lebih jauh.

Namun pada suatu titik, kita mungkin merasa jenuh dan ndak lagi tertarik dengan hal itu.
Dalam hubungan pun kurasa demikian. Ketika awal kita suka sama seseorang, kita sering senyum-senyum sendiri.

Tukeran meme dan video lucu. Ngerasa excited jalani hari. Kurang lengkap rasanya kalo ndak baca chat atau denger suaranya dalam sehari.

Everything feels right.
Bahkan saat jadian pun adrenalin itu masih ada. Sering menghabiskan waktu bersama.

Beragam aktivitas pun dilakukan. Nonton bioskop, liat konser, makan malam romantis, touring motor berdua, piknik santai ke pantai, hingga menaklukkan puncak gunung bareng.
Read 16 tweets
23 Apr
Selama kaum feminist menganggap memakai jilbab adalah bentuk operasi, jangan pernah kaitkan Rasulullah Muhammad dengan feminism.

Ini mah jatohnya cherry picking cocoklogi aja. Selama satu kepentingan, bawa-bawa Nabi Muhammad.

Value yg Rasulullah perjuangkan itu Islam. Titik.
Jika Rasulullah kemudian memperlakukan istrinya dengan lembut, baik, dan hormat, itu bukan krna faktor beliau feminist. Tapi emang perintah Islam yg mengharuskan demikian.

Islam itu balance. Suami gak boleh dzolim sama istri. Dan istri gak boleh ngelawan suami. Fair. Adil.
Islam memerintahkan laki-laki menurunkan pandangan. Namun Islam juga memerintahkan wanita menutup auratnya. Fair. Adil. Gak ada itu my body my authority. Semua udah ada aturannya.

Jadi mbuk ya tolong jangan sembarangan ngeklaim Rasulullah sbg feminist kyk kaum woke jaman skrg.
Read 4 tweets
21 Apr
Bahkan di reply threadku itu aja banyak orang HR komen pengennya CV tuh kayak gini loh. Satunya lagi pengen kayak gitu loh.

Ndak ada standar baku. Murni personal preference. Kalo muka mendukung, peluangmu dipanggil interview biasanya lebih gede. Kenapa?
Ada yg bilang kita disuruh memposisikan diri sebagai HR nya. Oke let's try it.

Perusahaan butuh lowongan admin finance. Sebar lah itu job recruitment.

Eh ternyata yg masuk 50 lamaran lebih. Tentu capek dong kalo harus screening satu-satu.
Sehingga paling gampang tentu aku lihat riwayat pendidikan dan pengalaman mereka. Oh ternyata sama semua. Oke lah rata-rata. Beberapa ada yg dieliminasi.

Tapi aku tetep harus mengkerucutkan kandidat lagi nih. 20 orang terlalu banyak kalo mau lanjut interview.
Read 6 tweets
10 Apr
Aku bingung sama so called perusahaan gede yg mampu jor-joran bakar duit, mampu bikin acara eksklusif di TV, hingga kontrak brand ambassador artis korea, tapi gak bisa sediain fasilitas dan gaji layak buat karyawannya.

Mungkin lupa ada istilah yg disebut internal marketing.
Aktivitas bisnis manapun tentu punya goal customer satisfaction yg bagus atau customer experience yg menyenangkan.

Sebab sudah banyakkk sekali riset marketing yg menjelaskan gimana kepuasan customer berbanding lurus sama loyalitas mereka kepada suatu brand.
Untuk bisa menciptakan customer experience yg positif, tentu Anda harus memberikan mereka pelayanan yg terbaik.

Dan pelayanan terbaik tidak mungkin bisa diberikan kalo performance karyawan ndak mengarah kesana. Disinilah internal marketing berperan.
Read 8 tweets
9 Apr
Monopoly market merupakan situasi dimana hanya ada SATU unit perusahaan yg beroperasi di suatu market share.

Sedangkan menurut data @StatistaCharts di taun 2019 aja market share industri market global cukup merata seperti ini. Sehingga belum bisa dikategorikan sbg monopoli.
Sejauh yg kupahami, setidaknya ada dua cara sebuah perusahaan biar bisa jadi pelaku monopoli :

1. Hak eksklusif pemerintah
2. Merger dan Akuisisi
1. Hak eksklusif pemerintah

Pemerintah memberikan hak ekslusif kepada sebuah badan usaha tertentu untuk mengelola suatu barang dan jasa. Biasanya yg menyangkut hajat orang banyak.

Ini yg sering kita temui dalam BUMN, seperti : PLN, Pertamina, atau PT. KAI
Read 11 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(