Di sudut sana banyak yang tergila-gila dengan Turki. Begitu ada kabar nama Attaturk jadi nama jalan, sibuk caci maki sana sini.
Jika melihat sejarahnya, yang bikin jengkel mereka thd Attaturk krn beliau menjadikan Turki sebagai negara sekuler.
Padahal, Attaturk menyulap Turki begitu rupa justru setelah sistem khilafah ala Usmani (Ottoman) tak berdaya di depan Sekutu.
Ottoman sudah dikuasai oleh Sekutu per Oktober 1918. Turki di bawah bendera khilafah menyerah.
Saat khilafah menyerah, Attaturk justru tetap bergerak mempertahankan Turki.
Ia cerdas mengorganisasikan kekuatan² rakyat.

Saat Sultan bertekuk lutut di depan Sekutu, Attaturk terus bergerak tak kenal menyerah.
Sayangnya, cuma karena ide sekulernya, Attaturk dianggap musuh terutama oleh mereka yang masih ngimpi kebangkitan khilafah.
Bahkan urusan kuburannya pun dijadikan bahan hoaks, bahwa kuburnya menebarkan bau busuk.

Ini yang rajin dikhutbahkan bbrp pemuka gerakan yang juga tergila-gila mau jadikan Indonesia sbg khilafah.
Padahal pertarungan dihadapi Kemal Attaturk tidak ringan. Ia harus berhadapan dengan Inggris, Prancis, Armenia, Yunani, dan Kesultanan Ottoman sendiri.
Di tangannya, beberapa kawasan yang sudah diserahkan ke Yunani pun berhasil direbutnya kembali.

Selain itu, di masa Ottoman masih eksis pun, ia juga yang berjasa dlm perang melawan Rusia.
Namun Kesultanan yang tidak beres, dan belakangan justru menyerah kpd Sekutu.
Ini yang bikin Kemal Attaturk dan gerakan yang berkoalisi dgnnya gusar.

Saat Sultan merasa tak berdaya, dia masih berdiri, "Elu nggak bisa, sini gue buktiin kalo gue bisa!"
Dia berhasil. Menggempur seabrek kekuatan lawan, mempertahankan Turki, dan mendepak sistem lama dari negara berwajah baru di tangannya.

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Zulfikar Akbar

Zulfikar Akbar Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @zoelfick

8 Sep
Sekilas, ini mmg jadi berita sangat menyentuh.

Ibu-ibu mencuri susu untuk anaknya, pemilik toko memaafkan, dan berakhir damai.

Di pihak lain, banyak toko pusing, sering kejadian pencurian melibatkan ibu².

Karyawan dgn gaji kecil sering hrs nombok gara² sindikat ini.
Saat pelaku pencurian dihukum, orang² sering membenturkan dgn narasi semacam, "Maling kecil²an dihukum berat, maling besar spt koruptor dihukum ringan."
Ini yang akhirnya bikin orang jadi melumrahkan pencurian s.d kecurangan.

Padahal, pencuri kelas kakap pun nggak ujug² jadi besar. Mereka mengawali pencurian pun dr yang kecil².
Read 8 tweets
4 Mar
Kenapa yang ginian malah jadi mualaf? 🙆 Image
Udah terlalu banyak mualaf yang menjadikan Islam cuma buat pelarian saja; untuk kawin atau agar catatan kriminal "terhapus"

Mereka bisa mengambil manfaat berupa pekerjaan, popularitas, dlsb, tapi jarang yang bermanfaat buat Islam dan penganut Islam lainnya.
Kecuali di luar negeri, biasanya yang jadi mualaf adalah mereka yang benar-benar bikin bangga.

Misalnya, nih penemu Rapid Test di Singapura.

suara.com/lifestyle/2020…
Read 4 tweets
17 Feb
Dulu, kami di Aceh masih bisa menikmati bioskop, setidaknya sampai awal tahun 2000-an.

Setelahnya, sejak kami semakin "relijiyes" untuk nonton bioskop pun mesti ke Medan.

Baik. Ku-share lagi kisah bioskop di daerah kami yg relijiyes sekali ini.
Dulu, setiap hari, kami bisa ngeliat dulu film apa yang akan tayang hari ini di kolom khusus iklan di koran Serambi Indonesia atau koran Waspada.
Jika tertarik, kami bisa ke bioskop² mana saja di Banda Aceh atau di bioskop kelas kecamatan yang sering kami sebut PHR.
Read 21 tweets
16 Feb
Kenapa Aceh bisa menjadi provinsi termiskin di Sumatra?

Ku-share sedikit catatan di thread ini, sekaligus merespons serius teman² spt @olietamami dgn @anandasukarlan.
Tadinya mmg kurespons dgn guyon sj, krn sudah mau magriban.

Seusai magriban juga kepikiran utk mengulik sedikit soal ketertinggalan Aceh.

Sekaligus mengapresiasi pertanyaan teman² yg pastinya ikut sedih, kok Aceh bisa gini?
Kita mulai saja dulu dari; kesalahan sebenarnya ada di mana?
Read 47 tweets
15 Feb
Ini adalah jawaban candaan khasku, krn sering sekali dapat pertanyaan, "Daerah lu kok gitu amat?"
Kenapa kujawab gitu? Sebab faktanya gitu.

Orang miskin cuma dijejali cerita akhirat, tanpa keseimbangan melihat juga urusan yang dekat-dekat.
Ini yang bikin aku sendiri berang. Daerahku terlalu bangga disebut daerah paling islami, sementara kemiskinan terpampang di sana sini.
Read 8 tweets
15 Feb
Masih rame yang ngegunjing soal bojar-bajer?

Sendirinya kudet, bukannya berusaha apdet, malah kalah dengan rasa keder.

Ngaku intelek, pengen keliatan lebih mulia daripada bajer, tapi kok lebih keliatan spt orang minder.
Bawa-bawa publik, seolah publik nggak berdaya di depan tren yang mereka sebut bojar-bajer.

Sendirinya lemah, kok ngira semua orang sama lemah.
Kerja di ranah informasi, tetapi ketakutan dgn perkembangan dunia informasi.

Ini kok lebih mirip orang belajar silat, tetapi malah takut bertarung.
Read 12 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(