Profile picture
, 10 tweets, 2 min read Read on Twitter
Ada dua orang di sini:

- Romahurmuziy
- Mbah Moen

Tapi ambigiuitas pemakaian atribusinya mengaburkan siapa Romi, dan di mana posisi Mbah Moen.

Hampir saja saya ngira semua penunjukan itu untuk Romi, sampai pada:

kenapa kau tukar
direvisi sang bandar
dibisiki kacung makelar
- kenapa kau tukar
Pemanjat doa yang "ditukar": mBah
Pengusul tukar: Romi

- direvisi sang bandar
Pembaca doa yang direvisi: mBah
Perevisi doa: Romi
Bandar: ?
dibisiki kacung makelar

(1) Faktual
- Yang dibisiki (sehingga menukar doa): mBah
- Pembisik: Romi

(2) Imajiner
- Yang dibisiki (oleh seseorang sehingga maju untuk menukar doanya Mbah): Romi
- Pembisik: ?
- Kacung Makelar: (tentu) Romi
- Makelar: ?
Namun ada satu lagi: "kau"

Dengan kalimat yang bersayap, sulit sih mengetahui siapa "kau" ini. Namun hanya ada dua, yang pasti:

- Romahurmuziy
- Mbah Moen
Tinggal FZ yang bisa menjelaskan sebenar-benarnya, atau seberkelit-berkelitnya.

Prediksi:

FZ menghina Mbah: Jelas nyari penyakit, namanya. Tapi bisa jadi, kalau FZ lagi linglung/terpengaruh alkohol.

FZ menghina Romi: Apa risikonya, sih?
Untuk kasus doa kemarin, Mbah tahu betul maksud dan tujuan Romi menghampiri mBah, dan meminta mBah men-tahqiq (تحقيق) doa yang benar.

Tuduhan kepada Romi yang buruk tentu bisa menyinggung Mbah. Mbah tersinggung, artinya Anda berurusan dengan seluruh santri Jawa Tengah.
Saya ingat betul sewaktu di Semarang, ada Wagub Jawa Tengah, ada Mas @lukmansaifuddin, ada Romi, dan saya di dalam ruangan.

Mbah masuk, semua penghuni berdiri. Romi mempersilakan Mbah lenggah. Tapi mBah memaksa-maksa Romi untuk duduk terlebih dahulu, sebelum Mbah.
Saya melihat Romi tak enak jika lenggah mendahului mBah. Tentu, dong. Kurang ajar betul mendahului kiai.

Tapi mBah: yang hampir saja duduk (dituntun putranya, Gus Wagub Jateng), enggan meneruskan, tapi malah menyuruh Romi duduk duluan. Dua-tiga kali Romi sungkan, tetap dipaksa.
Romi memang tidak begitu spesial bagi sebagian orang, tapi mBah menghormati Romi sebagai anak muda, santri, dan tentu saja sebagai ketua PPP. Partai yang sangat dicintai mBah.

Mbah itu sangat mencintai PPP. Dan Romi adalah ketuanya.
PPP mengalami perpecahan organisasi, itu benar. Dalam Pilpres 2019 pun PPP ada yang dukung 01 dan ada yang 02.

Tapi jika sampai ada yang membuat Mbah tersinggung, artinya menggali makam sendiri. Semua perbedaan akan disingkirkan, karena menjaga hati mBah.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Rumail Abbas
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!