, 18 tweets, 57 min read Read on Twitter
Masalah kebakaran hutan dan asap adalah masalah kita bersama.

Pesan di media sosial paling efektif untuk menjangkau publik secara luas.

Namun butuh leadership yang bisa menyatukan dan mengajak semua komponen bangsa ini agar bersama-sama saling membantu.

Bgmn gambarannya?
Drone Emprit menggunakan kata kunci 'asap' dan 'karhutla'. Namun karena ASAP banyak digunakan dlm bhs Inggris, kita filter hanya teks yang 'berbahasa Indonesia saja' melalui language detection.

Tren percakapan meningkat pesat sejak kemaren, 13 September 2019.
Selama seminggu ini, percakapan yg bisa ditangkap oleh DE terbanyak di Twitter, lalu Online News, Facebook, IG, dan YouTube.
Peta SNA Mention ini menggambarkan relasi 'mention' atau penyebutan. Hanya akun yang 'dimention' dan 'memention' saja yang ditampilkan.

Ini menggambarkan akun" mana yang diharapkan hadir dalam percakapan.

Tertinggi adalah akun @jokowi, ada juga @prabowo.
@jokowi @prabowo Peta SNA Retweet ini menggambarkan relasi "retweet". Hanya akun yang 'diretweet' dan 'meretweet' saja yang ditampilkan.

Bisa menggambarkan akun mana saja yang paling influensial, dan clustering akun berdasarkan kesamaan narasi.

Di sebelah kiri banyak akun" oposisi.
@jokowi @prabowo Kita zoom SNA sebelah kiri untuk melihat lebih jelas. Ada akun @andre_rosiade, @Datuk_Tamburin, @Fahrihamzah, @tifsembiring, @UyokBack, @Hilmi28, @ustadtengkuzul, @hnurwahid, dll.
@jokowi @prabowo @andre_rosiade @Datuk_Tamburin @Fahrihamzah @tifsembiring @UyokBack @Hilmi28 @ustadtengkuzul @hnurwahid Zoom SNA sebelah kanan atas. Dari banyak akun yang pro pemerintah, baru tampak @Airin_NZ yang turut dalam percakapan tentang 'asap dan karhutla'.

Akun-akun lain sulit ditemukan di peta percakapan ini.
@jokowi @prabowo @andre_rosiade @Datuk_Tamburin @Fahrihamzah @tifsembiring @UyokBack @Hilmi28 @ustadtengkuzul @hnurwahid @Airin_NZ Zoom SNA sebelah bawah, yang paling besar nodenya dan response yang didapat.

Akun-akun berikut ini yang terdepan dalam menyuarakan soal bencana asap: @Jaaaa_yn, @renndy_kw, @kyungsoomyeon.

Dulu ada @Sutopo_PN. Sepeninggal beliau, blm ada lagi leader dalam informasi bencana.
@jokowi @prabowo @andre_rosiade @Datuk_Tamburin @Fahrihamzah @tifsembiring @UyokBack @Hilmi28 @ustadtengkuzul @hnurwahid @Airin_NZ @Jaaaa_yn @renndy_kw @kyungsoomyeon @Sutopo_PN @dayatpiliang @VickyHaryanto__ Ini daftar top influencer yang lebih banyak.

Sebelumnya, akun presiden @jokowi banyak dimention oleh warganet untuk hadir baik dalam aksi atau percakapan. Seharusnya akun kepala daerah juga.
@jokowi @prabowo @andre_rosiade @Datuk_Tamburin @Fahrihamzah @tifsembiring @UyokBack @Hilmi28 @ustadtengkuzul @hnurwahid @Airin_NZ @Jaaaa_yn @renndy_kw @kyungsoomyeon @Sutopo_PN @dayatpiliang @VickyHaryanto__ Untuk analisis kualitatif, top most retweeted status ini menggambarkan narasi yang paling banyak berkembang.

Suasana, problem, ekspektasi, dll bisa dilihat.

Satu yang tampak jelas: warganet bergerak sendiri, tanpa leader. Rindu alm @Sutopo_PN sbg "information arbitrage".
@jokowi @prabowo @andre_rosiade @Datuk_Tamburin @Fahrihamzah @tifsembiring @UyokBack @Hilmi28 @ustadtengkuzul @hnurwahid @Airin_NZ @Jaaaa_yn @renndy_kw @kyungsoomyeon @Sutopo_PN @dayatpiliang @VickyHaryanto__ @INDONESIAinLOVE @BNPB_Indonesia @GreenpeaceID @yeyennauliaaa @ardi_riau2 Peta topik pemberitaan di media online.

Riau merupakan tempat yang paling banyak diberitakan, lalu Pekanbaru. Kalimantan meski terdampak, namun kurang mendapat pemberitaan.
@jokowi @prabowo @andre_rosiade @Datuk_Tamburin @Fahrihamzah @tifsembiring @UyokBack @Hilmi28 @ustadtengkuzul @hnurwahid @Airin_NZ @Jaaaa_yn @renndy_kw @kyungsoomyeon @Sutopo_PN @dayatpiliang @VickyHaryanto__ @INDONESIAinLOVE @BNPB_Indonesia @GreenpeaceID @yeyennauliaaa @ardi_riau2 Selain media mainstream nasional, media-media di Riau turut banyak menyumbangkan berita. Seperti Riau1, Riau Baromater, Goriau, Hallo Riau, Riau Pos.

Tampak pentingnya peran media dalam memberitakan peristiwa di daerah. Tanpa mereka, informasi kurang tersampaikan dengan luas.
@jokowi @prabowo @andre_rosiade @Datuk_Tamburin @Fahrihamzah @tifsembiring @UyokBack @Hilmi28 @ustadtengkuzul @hnurwahid @Airin_NZ @Jaaaa_yn @renndy_kw @kyungsoomyeon @Sutopo_PN @dayatpiliang @VickyHaryanto__ @INDONESIAinLOVE @BNPB_Indonesia @GreenpeaceID @yeyennauliaaa @ardi_riau2 Closing. Masalah asap dan karhutla adalah masalah kita bersama. Warganet yang tersebar di seluruh tanah air hanya tahu dari media sosial. Namun sebenarnya dengan leadership dan "information arbitrage" (juru tengah informasi), potensi yang tersebar ini bisa disinergikan.
@jokowi @prabowo @andre_rosiade @Datuk_Tamburin @Fahrihamzah @tifsembiring @UyokBack @Hilmi28 @ustadtengkuzul @hnurwahid @Airin_NZ @Jaaaa_yn @renndy_kw @kyungsoomyeon @Sutopo_PN @dayatpiliang @VickyHaryanto__ @INDONESIAinLOVE @BNPB_Indonesia @GreenpeaceID @yeyennauliaaa @ardi_riau2 Sebenarnya saya ingin memberi judul thread ini sbb:
"Hilangnya Leadership dan Information Arbitrage dalam Menangani Bencana Asap"

Cuma terlalu keras kali ya.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Ismail Fahmi
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!