Profile picture
[H] Cheryl @ProfsCheryl
, 16 tweets, 2 min read Read on Twitter
/memasuki kelas CoMC/

"Selamat malam~"
"Wah ada beberapa murid baru ya... Selamat datang di jurusan wizard, semoga betah ya~

Buat kakak-kakaknya... kita sudah lama tak bertemu ya" ^^"
"Semoga kabar kalian baik ya~

Ah ya, jadi maaf saya tidak bisa lama-lama juga(?) Jadi kita langsung masuk materi ya~

Hari ini kita akan bahas kuda(?)"
/mengayunkan wandnya/

"Unicorn. KKM-nya? XXXX"
"Unicorn adalah satwa gaib yang mirip dengan kuda putih, tapi punya sebuah tanduk di kepalanya. Mereka berasal dari Eropa Utara. Rata-rara, yang dewasa memiliki tinggi 3 kaki dan 2 inci"
"Walaupun warnanya putih denga kuku emas saat dewasa, waktu masih kecil warna bulu mereka berbeda, lho. Saat masih kecil, warna bulu mereka adalah emas atau perak. "
"Lalu unicorn ini lebih gampang akrab sama perempuan" /smiles

"Yah mungkin karena dua-duanya punya hati yang lembut" /bukan
"Nah, bagaimana membedakannya dengan kuda biasa?

Pertama, unicorn punya tanduk

Kedua, warna putihnya mereka itu putih banget-banget sampai bikin salju kelihatan kusam"
"Kita bahas perubahan warna bulu mereka ya.

Jadi waktu lahir, unicorn itu berwarna emas. Saat menginjak umur 2 tahun, mereka berubah jadi warna perak. Bulu mereka baru berubah mejadi putih bersih saat sudah berumur 7 tahun."
"Kuku mereka tidak berubah dari kecil, jadi tetap berwarna emas.

Walaupun kelihatannya anggun, mereka gerakannya gesit dan cepat. Bahkan bisa mengalahkan werewolf kalau dilombakan. Karena itu, unicorns jarang tertangkap oleh manusia"
"Unicorn termasuk hewan yang sangat berguna.

Tanduk dan bulu ekornya adalah bahan ramuan. Bulu unicorn pun juga digunakan sebagai inti wand. Dibanding yang lain, wand dengan bulu unicorn lebih stabil, lebih loyal, dan yang paling sulit digunakan untuk sihir hitam"
"Darahnya yang berwarna perak kebiruan juga memiliki manfaat. Jika diminum, darah tersebut bisa membuat orang yang hampir mati tetap hidup.

Tapi, ada konsekuensinya."
"Konon, peminum darah unicorn yang dilukai/dibunuh oleh mereka sendiri akan dikutuk seumur hidupnya.

Jual beli darah tersebut pun dilarang dan dikontrol oleh Kementerian Sihir"
"Unicorn ini hewan herbivora dan berkembang biak dengan cara melahirkan.

Oh, ya. Tanduk unicorn juga digunakan dalam Rune sebagai simbol untuk nomor 1"
"Materinya kira-kira sampai di sini. Ada pertanyaan?"
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to [H] Cheryl
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($3.00/month or $30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!