Profile picture
erlangga greschinov. @Greschinov
, 7 tweets, 1 min read Read on Twitter
Setelah kurangkum, dalam pikirku, ada lima kualitas yg harus dimiliki semua pria. Kualitas-kualitas ini penting agar kehidupan seorang pria membawa manfaat bagi orang-orang di sekitarnya.

Apa saja kualitas itu?

A thread.
1. Pria yg peka dng apa yg terjadi di sekitarnya.

Pria harus mampu membaca situasi, mimik wajah, dan apa yg dirasakan orang lain, sebab kesalahpahaman sering terjadi karena ketidakmampuan untuk peka.
2. Pria yg telinganya digunakan untuk menyimak dng baik.

Pria pendengar itu sangat menghargai kehadiran individu lain. Ia memerhatikan omongan orang sehingga ia paham apa yg sebenarnya terjadi.
3. Pria yg punya solusi atas permasalahan yg terjadi.

Setelah mampu peka dan menyimak dng baik, seorang pria barulah mampu memberikan solusi atas masalah yg terjadi. Solusinya benar-benar dipikirkan, bukan asal njeplak.
4. Pria yg mampu memberikan keputusan bijak dan tegas.

Setelah mampu memberikan solusi yg tepat atas permasalahan yg terjadi, muncullah kebijaksanaan dan ketegasan dalam diri seorang pria.

Harga diri seorang pria terlihat dari kebijaksanaan dan ketegasannya.
5. Pria yg tak gengsi meminta maaf.

Pria yg tak malu minta maaf adalah pria yg hatinya lembut dan membumi. Ia sadar dng kekurangannya dan mau belajar jadi pribadi lebih baik lagi.
Kurasa, lima kualitas ini universal dan berlaku di mana saja. Kelimanya mestilah dibudayakan jika seorang pria ingin menjadi pribadi yg membawa kebaikan bagi masyarakat.

Demikian, semoga bermanfaat!
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to erlangga greschinov.
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!