, 8 tweets, 2 min read Read on Twitter
Baru saja baca dua buku ini.

Tentang Gig Economy dan jg ttg fenomena the million dollar one-person business.

Sebutannya "solopreneur", atau single fighter, namun mampu ciptakan bisnis dg omzet miliaran.

Bgm jalannya? Mari kita ulas sejenak dg ringkas.

Thread.
Internet memang menjanjikan sebuah keajaiban, bagi mereka yg kreatif dan mampu manfaatkannya.

Dg internet, seseorang sendirian, bisa membangun sebuah mesin bisnis yg hasilkan laba jutaan.

Knp bisa bgtu? Sebab ekosistem atau jaringan ecommerce global sdh terbentuk.
Contoh : dgn layanan shopify (bukan spotify) anda bisa jual aneka barang ke pasar global.

Barangnya kulakan di alibaba. Lalu dijual via shopify ke pasar amerika atau eropa. Modalnya iklan FB. Hanya klik klik tapi bisa hasilkan miliaran.

Dan semua bisa dilakukan sendirian.
Contoh lain : jualan online dg memanfaatkan social media spt IG, FB ataupun Twitter atau Youtube.

Kulakan barang via dropship. Pasang iklan via FB ads atau jasa endorser. Team CS dg mudah di-outsourcingkan. Desain tinggal cari di freelancer marketplace.

Semua tersedia.
Layanan dlm beragam bidang membuat proses kelola bisnis sendirian jadi mudah...

Berikut layanan yg mudah didapat via internet :

- layanan bikin logo
- desain produk
- layanan CS
- jasa menulis iklan
- jasa kelola iklan FB
- jasa promosi IG
- web design
- etc
Karena beragam layanan itu mudah didapat via internet, maka seseorang sendirian, bisa kelola bisnisnya dg nyaman. Dia tdk butuh karyawan atau orang lain.

Sebab semua aspek bisnis bisa di-alihdaya-kan pd beragam penyedia layanan tsb.

Jadi tdak lagi ribet ngurus banyak orang.
Itulah kenapa muncul istilah "million dollar one-person business".

Satu orang sendirian bisa kelola bisnis mikro yg profitabel tanpa satupun karyawan kecuali ownernya.

Itu bisa terjadi krn beragam layanan tersedia secara online. Internet hadirkan keajaiban ini.
Kalau istilah Gig Economy merujuk pd fenomena tumbuhnya para self-employed worker atau freelancer yg amat pesat.

Makin banyak yg berminat jd self-employed worker krn ingin mendapatkan fleksibilitas waktu kerja, bisa kerja anywhere, namun tetap bisa dapatkan income yg cukup.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Strategi + Bisnis
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!