, 13 tweets, 2 min read Read on Twitter
#ngajitafsir

(یَـٰۤأَیُّهَا ٱلَّذِینَ ءَامَنُوا۟ كُتِبَ عَلَیۡكُمُ ٱلصِّیَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى ٱلَّذِینَ مِن قَبۡلِكُمۡ لَعَلَّكُمۡ تَتَّقُونَ)
[Al-Baqarah 183]

Puasa Ramadhan
Kata Shiyam (صيام) masdar dr kata Shoma (صام) secara bahasa berarti menahan dan meninggalkan pergerakan dari satu keadaan ke keadaan yg lain. Shg orang yang diam disebut jg "shoum" krena ia menahan diri dari berbicara (lihat jg Maryam:26).
Adapun secara istilah syariat, shiyam adalah menahan diri dari sesuatu yang khusus dgn cara tertentu, di waktu tertentu, dan diperintah hanya kpda orang2 tertentu, sbgaimana yg dikatakan oleh Al-Alusi.
Menurut Al-Qurthubi, shiyam adalah menahan diri dari makan-minum disertai dgn niat dari mulai terbitnya fajar sampai terbenamnya matahari, dan disempurnakan dgn menjauhi dan tidak melakukan hal2 yg telah diharamkan.
Puasa diperintahkan Allah pada bulan Sya'ban tahun ke 2 H lalu Rasulullah menetapkannya menjadi salah satu rukun Islam yang 5.
(كما كتب على الذين من قبلكم)
maksudnya dasar kewajiban puasa itu sendiri, seperti yg sudah diwajibkan kpda umat2 sebelumny. Hanya saja caranya hanya Allah yg mengetahui, shg tdak ditemukan teks shahih yg menjelaskan perbedaan puasa umat dahulu dan umat Islam setelahnya.
Tasybih atau penyerupaan dlm ayat ini memiliki faedah untuk memberikan perhatian penting atas kewajiban ibadah ini sekaligus sebagai acuan bahwa tidak hanya umat Nabi Muhammad saw yg diperintahkan, namun umat2 Nabi sebelumnya yg menyeru pada ketauhidan Allah.
Shg jg dpt memudahkan kaum muslim dalam melaksanakannya, karena sesuatu dirasa yg berat akan terasa mudah jka orng lain telah mampu melakukan sebelumnya. Selanjutnya jg dpat lebih memicu semangat untuk melaksanakan ibadah puasa, dgn tidak bermalas2an ketika melaksanakannya,
melainkan harus sungguh2 dan kuat karena Allah jg telah menyifati umat Nabi Muhammad dengan "khoiru ummat (sebaik-baiknya umat)", maka kebaikan ini harus dimanfaatkan agar senantiasa bahkan lebih semangat dan giat untuk melaksanakannya.
Perintah ini semuanya bertujuan agar kaum muslim dpt menuju level orang2 yg bertakwa dan mendapat keridhaan-Ny. Mnrt riwayat lain, maksud dr "tattaqun" adlh "tadh'ufun" yaitu melemahkan, krna jk seseorang sdkit makan mk lemahlah syahwatnya lalu lemah pula potensi untk bermaksiat.
Selain itu, kewajiban ini jga menempatkan pelakunya mndpt pahala yg mulia selagi melakukan sesuai dgn syarat dan rukunnya. Rasulullah bersabda bhwa Puasa adlh benteng, maksudnya benteng dari maksiat, azab, dan benteng dari penyakit yg ditimbulkan dr maknn- minuman yg dikonsumsi.
Keistimewaan lain dari puasa adalah ia bersifat intim antara hamba dengan Rabb-Nya, tidak ada yang mengetahui pahalanya kecuali hanya Allah yg mengetahui dan memutuskan apakah puasa nya diterima atau ditolak.
Kembali lagi, karena puasa itu berarti menahan, bagi kita yg masih sering bermaksiat, mari kita lebih banyak memfokuskan diri untuk menahan dan menghentikan maksiat2 yg kita lakukan. Mulai dari bohong, ghibah, menyakiti hati sesama dll. :)
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Azkiya
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!