Profile picture
#99
, 9 tweets, 5 min read Read on Twitter
Baiklah, dari pada muter2 tidak jelas kami akan tunjukkan padamu bukti² @03_Nakula keberpihakan Budi Karya lebih berat kepada korporasi drpd kepada rakyat dan negara ini.
Setelah itu silakan netizen yg memutuskan kenapa demikian.
1. Kita mulai dari ini. Budi Karya minta masyarakat terima kenaikan harga tiket pesawat.
Ikhlas nenek loe! @03_Nakula
2. Maskapai minta kenaikan TBB, langsung disetujui oleh Budi Karya di hari itu juga.
Keren ka? @03_Nakula
3. Menhub berperan sebagai jubir maskapai: Tidak ada kartel di balik mahalnya tiket pesawat. Padahal KPPU-pun sudah melakukan menyelidikan atas adanya kartel.
Jangan bilang Budi Karya sedang mengigau ya @03_Nakula 😊
4. Menhub: Bagasi berbayar bisa selamatkan keuangan maskapai.
Lalu bagaimana dengan keuangan masyarakat dan rusaknya pariwisata Indonesia? Kemana keberpihakan Budi Karya @03_Nakula?
5. Menhub tak bakal batalkan kebijakan bagasi berbayar.
Semua demi kepentingan korporasi maskapai. @03_Nakula
6. Saking membela kepentingan maskapai berbohong pun dijabanin oleh Budi Karya. Penumpang sepi kok dibilang masih ramai?
Demi apa sampai segininya @03_Nakula?
Budi Karya talangi Lion Air.
Apa urusannya Dirut sebuah BUMN sampai menalangi maskapai swasta begini coba? @03_Nakula
Dari semua statement2 awal Budi Karya mengenai masalah mahalnya tiket pesawat itu adakah satupun yg menunjukkan keberpihakan pada rakyat dan perekonomian nasional? TIDAK ADA. NOL!
Mengapa demikian? Ya karena ada conflict of interest. Paham kan kamu @03_Nakula? Sekian.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to #99
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!