Profile picture
, 6 tweets, 2 min read Read on Twitter
Ini pertanyaan serius yg mendalam. Tafsirnya mungkin tdk tunggal.
1. Tujuan Hindu bukan sorga. Sorga hanya tempat singgah sementara, sblm reinkarnasi. Tujuan Hindu adl “manunggaling kawula gusti”
2. Smua orang (beragama, atheis) bs mencapai Tuhan, kl menempuh minimal 1 dr 4 jalan
Jalan itu adl:
1. Karma marga (jalan kerja).
2. Bhakti (ketundukan, iman)
3. Jnana (pengetahuan)
4. Yoga/raja marga (disiplin spiritual)
Siapapun yg melakukan kewajiban dgn baik, tulus, dan mulia mencapai Tuhan. Demikian jg yg memiliki iman, pengetahuan, atau disiplin spiritual.
Tuhan adalah semesta, tiada yg lain selain Dia. Dia inti segala yg ada. Dia yg illahi bersifat satyam siwam sundaram. Benar, baik, indah. “Dengan jalan manapun engkau mencariKu, kau kuterima”. Seorang atheis yg mendedikasikan hidupnya utk kebaikan akan bertemu Dia yg maha baik.
Dlm pandangan hukum karma, tidaklah adil memberikan hadiah/hukuman abadi kpd mahluk, atas perbuatan mereka selama sekian thn kehidupan. Dan ada yg lbh baik dari hukuman, adl memberi kesempatan. Reinkarnasi adl siklus dan kesempatan peningkatan kesadaran, agar murni & bs kembali.
Setelah mll siklus kelahiran berulang2 (jutaan kali), mahluk mencapai kesadaran tertinggi, murni, dan siap manunggaling kawula gusti. Bunda Teresa, Mahatma Gandi, Nelson Mandela adl orang2 tercerahkan, karma yg matang, terlepas dr agamanya. Mereka mencapai Tuhan mll jalan masing2
Kepada rakyat garis lucu, mimin mohon maaf krn pembahasan jd serius. Semoga tdk sering2 begini😭

Kepada majelis sidang garis lucu, semoga tdk sampai mengusulkan proses impeachment 😛

Mimin ijin bobok dulu 🙏
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to HinduGL
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!