Hari ini mendarat di bagian Domestik di terminal ini, dan sama saja mengesalkan seperti bagian Internasional nya 😳😳😳
1/ ...
Yang Internasional & Domestik sama saja : sama-sama panas 😵
Ini landing sore hari.
Tidak terbayang seperti apa panasnya kalau tengah hari
Katanya dulu mau ditambah unit AC nya. Nampaknya sampai saat ini masih belum terjadi.
Ini pertama kali saya di bagian Domestik. Biasanya di bagian Internasional, yg saya sudah hafal keanehan desain layoutnya (sehingga bisa saya akali)
Di bagian Domestik ini, sgt membingungkan bagi yg baru pertama kali 😵😵
Alhasil sudah lelah menunggu bagasi yang lama keluar di udara yang panas & lembab - lalu masih harus berputar-putar lagi mencari lokasi penjemputan 😵
Akhirnya menemukan petunjuk ke lokasi pickup, tapi harus keluar terminal, panas, kena asap mobil yg antri macet dari gedung parkir
Belum berhasil menemukan tempat pickup yg tidak perlu keluar gedung dulu
Ada nampak jalan naik ke lantai atas, tapi :
# harus bongkar trolley lagi, masuk ke mesin detektor
# barang kami banyak sekali, karena banyak titipan dari keluarga
Akhirnya gigit jari saja, dan keluar gedung ke lokasi pickup, dan...
Literally, kena asap mobil yang macet antri di geduhg parkir (tidak nampak kipas ventilasi), asap rokok , dst
Lokasi pickup sempit, dan orang naik-turun dari situ : bukan cuma pickup
Security nampak cuek tidak peduli.
Porter di lokasi ini luar biasa, salut !!!!
Pontang-panting dia berusaha menolong semua orang, dari desain terminal yang konyol ini
Tapi berat sekali kerjanya, karena ..
ini jenius dari mana yang desain ini? 😵😵
Mustinya dia rasakan sendiri bawa trolley-trolley penuh barang disini sambil mengawasi anak-anak dst 😵
Luar biasa.
Mari kita lihat sampai kapan ini akan berlangsung 🙄🙄
Cc @contactap2 @CGK_AP2