, 15 tweets, 3 min read Read on Twitter
Awalnya agak ragu karena takut menyinggung / kontroversi.

But yeah, here it is.

💀The Death of Psychology?💀
- a thread on psychology's stance in the future -
DISCLAIMER :
Thread ini merupakan thread perenungan atas posisi ilmu psikologi di masa depan nanti. Terutama ketika ilmu pengetahuan sudah semakin maju.

Thread ini tidak bermaksud untuk menjelek2an ilmu psikologi atau profesi psikolog (tentunya, dimana lagi sy cari uang)
Ilmu psikologi merupakan ilmu yg bermula dari usaha kita untuk memahami sesuatu yg kita kenal dg nama "psyche" atau jiwa manusia.

Namun, jiwa tdk dapat diukur, sehingga manusia pun berusaha menggambarkan jiwa melalui manifestasi pikiran dan perilaku yang muncul pd manusia.
Dengan mengamati pola pikir dan perilaku.. kita bisa mendiagnosa abnormalitas pada diri seseorang, mencegah gangguan berkembang menjadi hal-hal yang destruktif, serta memberi intervensi yang tepat

Pendekatan ini berhasil berkembang dan tentunya sudah membantu banyak orang
Namun, seiring majunya ilmu pengetahuan. Kita semakin paham, bahwa sebenarnya "Jiwa" itu tidak ada.

Segala jenis pikiran dan perilaku, ternyata merupakan manifestasi dinamika otak dalam level psikologis dan sosial.

(pernah dibahas oleh dokdes @ryuhasan , gagal nemuin threadnya)
This is the death of "psyche" in psychology..

And it change how human view the world..
Apa dampak dari realisasi ini?

Absennya "jiwa" menghadapkan manusia pada kenyataan bahwa tidak ada substansi diri yang terpisah dari otak, yang memiliki kehendak tersendiri.. atau "free will".

"You" are your brain.
Apa dampakny pada kelanjutan ilmu psikologi?

Berbagai diagnosa dan intervensi akan mulai menggunakan pendekatan ke otak. Hal ini lebih diunggulkan, karena bersifat tangible. Dengan kata lain, akan lebih valid dan reliable dibandingkan diagnosa simptoms-oriented.
Analisa mengenai diagnosa yang simptom-based bisa membaca thread teman saya @MethodologistID

So far it sounds depressing for anyone who study or works in the field of psychology.

What is left for us?
In my own opinion, psychologists should not interfere with this advancement of natural science.

This advancement is meant to help people better, so it is better to get along with it

In fact, we should collaborate with it.
Psikolog bisa berperan menjadi penjaga gawang yang memastikan diagnosa atau intervensi di ranah otak dapat terintegrasi dengan baik di ranah psikologis dan sosial.

Karena bgmn pun juga, sebagai manusia, kita akan tetap hidup dengan sudut pandang subjek orang pertama, bukan otak.
As long as human live in this first person's subjective point of view, there will be always something psychology can do..

Seperti kata senior saya @bagugus

"Dimana ada manusia, psikolog akan bisa memberikan sesuatu... kecuali jika anda ingin bekerja di kebun binatang"
So for now, let's cheerish and start to think..

"How we could participate and integrate our knowledge in this big step of humanity's advancement?"

The End
NOTE :

1. This discussion is heavily focused on clinical psychology (not industrial or social).

2. This is far in the future, where brain-based approach is more viable (tech-wise and cost-wise). Pendekatan psikologi sprti biasanya masih sgt efektif saat ini.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Nago Tejena
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!