Profile picture
NEG
, 23 tweets, 5 min read Read on Twitter
Manusia memang serakah. Bukan hanya menguras kekayaan alam, tapi juga mengancam kehidupan mahluk lain.

Setelah menguras emas dari bumi Sumatera Utara juga mengusir orangutan dari habitatnya 😥
Sayangnya, gak semua mau lantang dan konsisten menyuarakan keprihatinan ini. Konflik kepentingan kadang bikin mulut terbungkam. Terlihat keras di satu sisi tapi lembek ke sisi yang lain. Atau mungkin pura-pura tidak tahu.
Kayak @WalhiNasional nih,
Walhi ngotot dan semangat banget menolak pembangunan PLTA Batang Toru. Katanya PLTA merusak ekosistem, tapi ke perusahaan tambang emas kok malah loyo.

Ada apakah gerangan? Hehehe mungkin emas memang menyilaukan? 😳
Padahal Walhi dulunya kritis lhooo.. dan konon mampu membangun budaya kritis secara holistik dan berbasis data, kenapa sekarang kok kayak bebek dan lembek?
Mengunjungi ke lokasi saja enggan, jadi gak cek dan ricek dong? Cuma pake asumsi semua, ya jelas gak sesuai fakta.
Walhi kok bisa2nya ngomong ga pake data. Katanya PLTA Batang Toru tenggelamkan 7000 ha hutan habitat orangutan, padahal hanya 650 ha yg terpakai, sisanya beli dari rakyat, bukan hutan, tapi bekas ladang or kebun karet, malah ada 400an Ha yg akan direhabilitasi upangan orangutan
Lalu, itu WALHI dapat data dari mana? Biasanya WALHI bikin kajian sendiri, bukan disupplay dari pihak lain. Integritas bung…..!!
Lebih parahnya Walhi tidak menentang pertambangan emas di Batang Toru yg sudah jelas jelas merusak 2000-an hektar ekosistem, dan mereka akan membuka dua bukit lagi, bisa sampai 3000 an Ha. Waduhh. Ini nyata lhoo… Nah, bisa-bisanya Walhi yang konon anti tambang, sekarang diem
Dulu mantan direktur kalian, Emmy Hafild mati-matian ngecek data Freeport langsung dan ke lapangan? Semua dasarnya data… Sekarang Cuma jadi bebek.. digiring sana digiring ke sini.
Apa memang PLTA tidak punya dampak? Ya pasti ada juga lahhh… Tapi minim banget dan sudah diminimalisir. Bahkan kalo dibanding pertambangan emas dan perkebunan, PLTA ini dampaknya kecil banget
Coba bandingkan, 122 Ha lahan yang dipakai untuk PLTA dengan 2000 Ha kerusakan hutan akibat tambang emas atau ribuan hektar hutan rusak karena pembukaan perkebunan?
Padahal jelas, lokasi PLTA dari tahun 2004 sudah ditetapkan sebagai kawasan Area Penggunaan Lain. Jauh sebelum PLTA itu dimulai. Dan lahannya emang untuk kegiatan ekonomi
tapi karena ada orangutan, juga binatang lain seperti harimau, tapir dll, makanya seluruh kegiatan ekonomi harus mengacu pada pendekatan perlindungan satwa sebagai panduan operasinya
ini yang dilakukan PLTA. Sekarang ada gak upaya pertambangan membuat konservasi alam atau satwa seperti orangutan…? Nol, Brooo…!! Gak ada…
Trus, dibanding kegiatan ekonomi lainnya, PLTA Batang Toru justru bisa jadi penyelamat orangutan di kawasan tersebut, tapi anehnya ini justru yg ditolak Walhi, bukan perkebunan dan per-emasan, hehehe..

makanya baca nihhh.. omongan Emmy Hafild.. antaranews.com/berita/1075436…
Kalau ada PLTA hutan Batang Toru pasti terjaga.

Kok bisa? Ya iyaaa lahh.. Bahan baku energi PLTA kan air, air kan banyak tersimpan di hulu sungai di hutan. Logikanya di mana, kalau PLTA mau menghancurkan hutan?
Sebaliknya PLTA malah punya tanggungjawab menjaga ketersediaan air sebagai bahan baku energi pembangkitnya. Kalau merusak hutan, ya sama saja bunuh diri. Buang-buang uang!
Parahnya lagi, berapa banyak pohon, ribuan mungkin, atau jutaan pohon sudah ditebang oleh tambang emas di dua bukit yg sudah rata. Padahal pohon-pohon di hutan bisa menyerap karbon yang jadi isu dunia.
Harusnya @walhinasional paham sama isu Climate Change. Kenapa jadi malah teriak-teriak soal orangutan. Sejak kapan WALHI ngurus orangutan yaa? 🙈
Lagian Emmy Hafild sendiri, seniornya Walhi jelas mendukung banget PLTA.. alinea.id/nasional/penga…
kayaknya Emmy sendiri yang bisa berpikir jernih.. Walhi sekarang sok jadi pahlawan, apa karena dapat something nih?
Nah kalau PLTA Batang Toru beroperasi bakal mengurangi emisi karbon sebesar 1,6 2,2 M Ton per tahun. itu sama dengan 4% dari target nasional dari sektor energi, atau sebanding 12,3 juta pohon.

Lalu gimana lahan yang sudah ditebang pertambangan emas? nshe-hydro.com
atau mungkin WALHI lebih senang listrik pake genset diesel.. dan iklim di negara ini semakin panas… ? Hadeeeeh
Parah banget!!
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to NEG
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!