, 6 tweets, 2 min read
My Authors
Read all threads
Membaca kelimanya lebih terkesan perkara administrasi birokrasi daripada menguji apakah konten TVRI saat ini benar-benar menjalankan mandat sebagai TV publik.

Sepanjang sejarah keributan di TVRI, tak pernah masuk pada substansi ini.

kumparan.com/kumparannews/5…
TVRI sebagai media sebenarnya sudah lama kehilangan pengaruh. Pukulan pertama dari TV swasta 1990-an. Pukulan kedua jatuhnya rezim Soeharto. Karena corong, ia ikut jatuh. Pukulan ketiga dari teknologi, mulai VCD sampai Youtube kini.

Jika TVRI harus ribut, mestinya ini topiknya.
Dewan Pengawas atau Direksi mestinya diangkat dengan menjalankan mandat menjadikan TVRI lembaga penyiaran publik seperti BBC, NHK, atau KBS. Apalagi di tengah putus asa publik pada TV-TV swasta yang dikuasai oligarki, jadi corong politik, dan programnya hanya untuk mencetak uang.
TVRI punya momentum untuk menarik perhatian publik. Pintu masuknya bisa apa saja. Mau Liga Inggris atau program olahraga yang ratingnya memang bagus karena digemari segala usia dan segmen ekonomi.

Yang penting apa program lain terkait pendidikan, kaum minoritas, keberagaman, dll
Menyiarkan Liga Inggris bukan substansi "TVRI sedang berbenah", tapi bisa jadi indikator sedang berbenah karena siaran itu akan membawa gerbong penonton untuk melihat program lain.

Jika Liga Inggris dipersoalkan, mestinya ini titik anjaknya. Kecuali ada korupsi, tinggal dibuka.
Apa itu TV publik? Secara singkat dan penyederhanaanya adalah TV yang tetap memproduksi konten atau program, meski tidak punya nilai komersial atau "disukai pasar".

Seperti lampu Aerindil di film "Lord of The Rings": Cahaya yang akan tetap menyala ketika yang lain padam.
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Enjoying this thread?

Keep Current with Dandhy Laksono

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!