Jawabannya TIDAK selama tangan yang terkontaminasi itu tidak menyentuh wajah (mata, hidung dan mulut).
Bantu RT ya
Pernah batuk atau bersin? Apa yang digunakan menutup mulut? Telapak tangan kan? Begitu juga dengan orang yang di dalam tubuhnya ada virus corona.
Nah, ketika kamu menyentuh benda itu atau bersalaman dengan orang itu maka virus corona akan pindah ke tanganmu.
Pada fase awal, penderita #COVID19 tidak merasakan gejala sakit sehingga kamu tidak akan tahu dia sakit.