Profile picture
Pinot @pinotski
, 9 tweets, 2 min read Read on Twitter
"Pengen gajian pake dollar juga kaya situ, mas. Biar sejahtera."

Udah tahu 1 Kuwait Dinar berapa rupiah? *jeng jenggg*
Dulu ada temen. Pinjem duit 10000 Kuwait dinar. Jamiannya cuma surat keterangan kerja dari kantor. Seminggu cair. Minggu depannya langsung beli rumah di Tangerang 😂
Gue cus ke Kuwait 2007. Saat itu 1 Kuwat Dinar masih Rp 31000.
Tapi ya duit segitu bukan berarti hidup aman tentram. Banyak gonjang ganjing juga, terutama rentannya konflik timur tengah di sekitar :)

Cerita-cerita jaman di Kuwait pinodita.blogspot.com/search/label/k…
Dan sampai sekarang kita belum punya rumah sendiri. Ada satu mobil Xenia 2006 😂

Kami memang ngga investasi ke materi, tapi ke pengalaman hidup, membekali masa depan krucil.
Masih nyimpen 1 Dinar. Buat kenang-kenangan tentang sebuah babak pengalaman hidup yang memperkaya hati, bukan materi.
Dan dengan kesejahteraan finansial itu, sampai sekarang masih banyak yang mempertanyakan kenapa pindah dari Kuwait.

Kuwait memang memberi kesejahteraan finansial, tapi masa depan masih sangat gelap di sana. Untuk sekolah, untuk kerja, untuk network, untuk hidup lebih hidup.
Walau Kuwait negara kaya, Indonesia masih jauh lebih unggul dalam banyak sektor. Tenaga kerja? Sedikit banget Kuwaiti yang mau kerja beneran. Inovasi? Mereka beli inovasi dari luar, tapi ngga bikin sendiri. Mereka bisa mengkonsumsi, tapi ngga bisa produksi.
Buat kami, tempat begini cocoknya buat bobok-bobok manis dengan nyaman. Ultimate comfort zone. Ngga cocok dengan karakter hidup kami yang selalu gelisah pengen coba ini coba itu. Takut keenakan, maka kami hijrah dari Kuwait.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Pinot
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($3.00/month or $30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!