Profile picture
Adrian Danar W @adriandanarw
, 3 tweets, 1 min read Read on Twitter
Tanpa mengurangi nilai kritisnya, menurut saya logika artikel ini melompat-lompat.

"Ketimbang berinvestasi dalam infrastruktur transportasi massal, pemerintah malah mendukung investasi ekuitas swasta asing dalam ekonomi informal.."

Loh jadi maunya VC disuruh bangun flyover?
1. Keseriusan pemerintah di investasi infrastruktur terkait transportasi ya mestinya dilihat dari alokasi di APBN, apa meningkat?

2. Jadi artikel maunya pemerintah jangan kasih kesempatan investasi asing masuk ke infrastruktur transportasi? Ya boleh aja, tapi APBN terbatas loh.
3. Pemerintah "mendukung" investasi ekuitas ke startup dibanding infrastruktur? Loh tidak peduli seberapa kiri presidennya, memang bisa atur selera VC mau invest di mana? Kecuali memang berencana membuat Negara bisa cawe-cawe pasar sejauh itu.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Adrian Danar W
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!