My Authors
Read all threads
#DulurSehatSby, upaya Pemerintah Kota Surabaya sebagai langkah antisipasi pencegahan penularan COVID-19 terus dilakukan. Beragam sosialisasi ke warga pun terus dilakukan hingga detik ini.

[Sebuah Utas]
Sosialisasi pencegahan COVID-19 dilakukan di hampir semua tempat di Surabaya, mulai dari pasar, Posyandu, Puskesmas, tempat fasilitas publik, instansi pemerintah maupun swasta.
Sosialisasi ini juga melibatkan penanggungjawab, pengelola maupun pemilik dari tempat tersebut. Sehingga diharapkan nanti para pengelola dapat meneruskan ke lingkungan sekitarnya.
Selain itu, juga dilakukan sosialisasi di sekolah, pondok pesantren maupun tempat kegiatan belajar lainnya, agar para siswa bisa menerapkan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat dan meneruskan informasi ke keluarga di rumah.
Pelaksanaan Car Free Day setiap minggu pagi juga tak luput dari sosialisasi Pemkot Surabaya. Satu persatu pengunjung CFD mendapatkan sosialisasi ini.
Semua mendapatkan hak yang sama untuk menerima sosialisasi tentang pencegahan #COVID19, termasuk Persatuan Waria Kota Surabaya (Perwakos). Mereka juga mendapatkan materi tentang alur pelayanan VCT, Germas hingga cara pencegahan COVID-19 dgn cuci tangan pakai sabun.
Inilah keseruan peserta dari Perwakos saat menerima materi dan menerapkan cuci tangan pakai sabun enam langkah dengan gerakan senam. 😊
Warga diajarkan tentang apa itu #COVID19, bahaya, gejala, penularan hingga pencegahannya. Juga diajarkan untuk terapkan PHBS dengan cuci tangan pakai sabun di air mengalir.
Selain sosialisasi tentang pencegahan #COVID19 diatas. Pemkot Surabaya juga membangun wastafel sebagai media cuci tangan pakai sabun di sekolah maupun tempat publik lainnya.
Meski demikian, Pemkot Surabaya juga berharap partisipasi warga untuk membangun wastafel secara swadaya. Hal ini semata-mata untuk bersama-sama cegah penyebaran #COVID19
Tidak hanya itu saja, Pemkot Surabaya memberikan masker dan APD kepada RS Unair sebagai bentuk dukungan kepada RS dalam penanganan COVID-19.
Mengikuti perkembangan kasus #Covid_19 di Indonesia, maka Pemkot Surabaya juga memutuskan untuk MENIADAKAN kegiatan Car Free Day di Kota Surabaya sampai dengan batas waktu yang belum ditentukan.
Selain berbagai upaya antisipasi yang dilakukan Pemkot, namun juga diikhtiari dengan doa bersama yang dilakukan Pemkot Surabaya tanggal 2 Maret 2020 yang lalu. Semoga Tuhan YME melindungi Surabaya maupun Indonesia dari bencana penyakit ini. Aamiin..
Jadi yuk kita cegah penularan penyakit ini dengan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat. Untuk Call Centre kesehatan bisa menghubungi nomor dibawah ini ya Lur.
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Enjoying this thread?

Keep Current with Sehatsurabayaku

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!