Profile picture
Arie Dirgantara @TheArieAir
, 13 tweets, 2 min read Read on Twitter
Skenario RATNA tak sampe sebulan puncaknya;
Lalu survey elektabikitas;

Skenario pembakaran bendera,
mungkin sebulan lebih;
Lalu survey lagi...

Politik memisahkan minyak dengan air.

Toh akhirnya masyarakat juga yg akan menilai, diintip lewat survey.
Yg moderat dan yg radikal berebut simpati pihak ketiga.

Ini proses polarisasi seraya menyeret nyeret para pihak yg secara sukarela mau bergabung utk melebarkan sayap.
Ujungnya sudah ketebak kemana muaranya,
Tapi hebat skenario ini, berani dan terlalu berisiko.
Ini modusnya mirip dg pilgub DKI, hanya coraknya dimodifikasi.
Cara ini kusebut cara TURBO, karena impactnya jauh lbh besar dan lbh cepat ketimbang kampanye konven yg sekedar kumpulin masa dilapangan atau kunjungi pasar pasar.
Jika sukses maka langsung meroket elektabilitas; jika gagal juga akan terjun bebas resikonya.
Sasaran memang tak langsung ...
Namun dengan cara merangkak, mengarahkannya meski sejak awal telah terbaca; publik butuh waktu utk menyadarinya atau sebagian besar tak akan sadar.
Kalian akan dibuat berdebat dg aneka topik, mulai dari:
1. Pro atau kontra bakar bendera
2. Soal penanganan keamanan
3. Soal intelijen
4. Dukung atau kutuk pelaku
5. Soal demo2 dan pernik kejadian di lapangan
Dst dst...
FYI... Kasus RATNA yg menggemparkan itu...
Ternyata hanya 50% rakyat yg tahu; 50% lainnya tak pernah dengar dan tak tahu menahu kasus itu 😆😅😊😁😂
Hal ini menunjukkan betapa luasnya negara ini dan betapa beragamnya rakyat Indonesia.
Meski akses informasi semakin luas, murah dan mudah.
Tapi fakta lapangan kadang sangat mencengangkan diluar apa yg kita fikir.
Ada yg bisikin saya, eh ati ati ustadz X itu ummatnya jutaan loh...
EGP; dia mau keliling nusantara koar2 juga tak akan banyak membantu perubahan elektabilitas.
WHY?

Karena ummatnya telah masuk ke dlm bagian yg 30% itu.
Tak cukup berhenti pada IDENTIFIKASI, publik butuh SPESIFIKASI....

Jadi siapa yg demo protes pembakaran bendera?

Massanya siapa?
Ini jawaban utk andi arif, ngapain harus cape2 keliling ngabisin dana dan tenaga, kalo bisa dikerjakan dari balik meja dengan impact yg lbh dahsyat?

Indonesia terlalu luas untuk dikunjungi,
Dana kita terbatas
Waktu kita terbatas
Setiap kasus memiliki tema, berikut sasaran.
Jika drama ratna menyasar; suara emak2; aktivis terpelajar; perkotaan.

Maka pembakaran bendera menyasar NU.

Nanti bikin tema lagi yg akan menyasar elemen lain yg lebih mudah diletupkan.... apa contohnya?
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Arie Dirgantara
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!