“Bagaimana jika suami meminta jima’ dengan setengah memaksa tapi tanpa adanya kekerasan?
suami juga punya hak untuk dilayani, bahkan istri yg menolak akan dilaknat malaikat, toh kalopun istri capek, kan hanya tinggal ngangkang aja”
Semalam saat orang2 sibuk dengan “sunnah rasul”, justru aku dan teman2 nongkrong di pendopo guruku yg mulia.
Kami diberi kesempatan utk mengkaji kitab2 ttg Adab jima’/bersetubuh.
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Begitu juga dgn mbak Dina & mas Fikri.
Sementara aku (pgn tampil beda), sibuk membolak-balik halaman kitab, mencari hukum ttg perkosaan suami thdp istri.
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
“Mbah yai, adakah konteks perkosaan suami thdp istri dalam konteks islam?”
“Wah gawat, Ade kalo sudah nanya, siap2 kajian ini bakal sampai malam,” canda Beliau.
#CeritaGuruAdeirra
Guruku pun melanjutkan,
"Terkait perkosaan suami thd istri, atau istilah skrg #MaritalRape, maka kita harus pelajari dulu definisi perkosaan itu sendiri".
Maka definisi perkosa adalah tindakan melakukan persetubuhan dengan cara paksa & tanpa kerelaan dari korban...
Lanjut 👇
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Coba pahami dulu definisi 'perkosa' di atas.
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
Unsur utamanya adalah “paksaan & tanpa kerelaan”, sahut mas Fikri.
“Kamu betul Fikri”, kata mbah yai.
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Yg menjadi unsurnya adalah "Al ikraah (paksaan)”,
Tentu jika ada PAKSAAN, pasti ada KETIDAKRELAAN.
Maka terjadilah unsur “ightisab” atau mengambil/merampas tanpa kerelaan.
Sampai sini paham?
Jawabnya adalah SANGAT MUNGKIN.
Maka #MaritalRape bisa terjadi jika suami MEMAKSA istrinya untuk melakukan hubungan seksual TANPA KERELAAN istri.
(sudah banyak contohnya di sekitar kita).
Bukan persetubuhan karena ancaman, paksaan, ketakutan sehingga salah satunya tidak mendapatkan kenikmatan.
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Bahkan ada beberapa suami yg istrinya lagi haid pun masih dipaksa untuk melayani jima’.
Mengapa hal itu bisa terjadi?
Tak lain tak bukan karena stigma budaya masyarakat patriarki.
#MaritalRape
Menjadikan lelaki “merasa” punya kekuasaan.
Bahkan seakan berhak menguasai jiwa & raga istrinya walau dgn paksaan.
Dalam budaya ini sebagian besar dr kita dibesarkan. Budaya mengabaikan suara dan keinginan perempuan, khususnya ketika sudah menikah.
Bodo amat dgn pilihannya.
Yg penting keinginan, pilihan dan perintah suami.
Surga perempuan seakan ditentukan hanya oleh suami.
Seakan tak masalah untuk dapat 'janji' surga di akhirat, maka perempuan harus rela menjalani hidup bak neraka di dunia.
Mengutuk, menghina, bahkan memukul dan menganiaya istri lalu berlindung di balik dalil agama.
Brp banyak yg spt ini?
Apakah itu suatu kebaikan atau kemungkaran?
Adakah org2 itu prnh melaksanakan adab bersetubuh yg diajarkan Nabi saw?
Ketika istri kondisinya capek, lelah karena seharian kerja, ngurusin rumah, momong anak, sehingga menghilangkan gairahnya utk berjima’ dan ia menolak ajakan suaminya.
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Lalu mencengkeram istrinya dan menyetubuhinya, sementara istrinya kesakitan.
Besoknya istri tsb minta tolong pak RT utk mendampingi bikin laporan polisi.
Termasuk perbuatan keji atau tidak?
Sedangkan hadits adalah hukum kedua untuk memperjelas konteks dalam Al-Qur’an serta untuk meneladani berbagai akhlak & perbuatan Nabi saw.
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Jika terjadi perbuatan keji, maka Allah berfirman,
“Qul innama harrama rabbiyal fawahisya ma zahara min ha wa ma batana wal isma wal bagya bigairil haqqi”.
Apa artinya?
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Katakanlah, "Tuhanku hanya mengHARAMkan perbuatan yg keji, baik yg nampak atau pun yg tersembunyi, dan perbuatan dosa, melanggar hak manusia tanpa alasan yang benar."
Dibaca yg benar.
Katanya cuma mau berpatokan pada AlQuran.
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Kan suami jg punya hak utk dilayani.
Bahkan istri yg menolak akan dilaknat malaikat, toh kalopun istri capek, kan cuma tinggal ngangkang aja," kata mas Topa.
Pendapat sebagian laki Islam Indonesia.
😅
Capek dan lelah itu termasuk uzur/halangan.
Skrg coba pake akal.
Jika istri capek, bisakah istri mendapatkan kenikmatan?
Atau kamu ga punya akal?
Memaksa istri utk memasak aja ga boleh kok, apalagi utk berjima’.
Saya ulang.
MEMAKSA ISTRI UTK MEMASAK AJA GA BOLEH!
“Jangan kalian meminta dgn setengah memaksa, dan janganlah salah seorang diantara kalian meminta sesuatu yg tidak aku sukai, sehingga ia mendapat berkah dari yg aku berikan kepadanya”
Ini perkataan kanjeng Nabi saw lho.
Paham ora son?
maka jangan sampai ada unsur paksaan.
Paham ya?
Ini saya kasi ilmu, biar para istri bisa jawab suami kl dipaksa melayani jima’ sementara kondisi istri dalam keadaan uzur/berhalangan utk melayani.
👇
Lho, malaikat kok ikut intervensi.
😑😑
Maka jika suami pakai hadits tsb, istri wajib memakai hukum tertinggi di atas hadits yaitu Al-Qur’an yg tak terbantahkan
Pertama, suami wajib berbuat baik, dan istri punya hak utk mendapatkan perlakuan baik dlm segala hal.
Sebab Allah berfirman,
“Wa ’asyiruhunna bil ma’ruf fa in karihtumuhunna fa ’asa an takrahu syai’aw wa yaj’alallahu fihi khairan katsiran"
(Dan bergaullah dengan mereka secara patut. Kemudian bila kamu tidak menyukai mereka, (maka bersabarlah) karena mungkin kamu tidak menyukai sesuatu, padahal Allah menjadikan padanya kebaikan yang banyak)
Jelas yah?
#CeritaGuru
#MaritalRape
PERHATIKAN!
Jangan mau seenaknya sendiri saja.
Di situ jelas yah suami disuruh bersabar, bersabar, bersabar dan bersabar.
#CeritaGuruAdeirra
Kesimpulannya,
Allah kasi PERINTAH kpd semua suami, supaya memperlakukan istrinya dgn baik, yg patut, dan suami disuruh bersabar apabila ia tidak menyukai sikap istrinya.
“Orang mukmin yg paling sempurna imannya adalah yg paling baik akhlaknya. Sebaik-baik kalian adalah yg paling baik terhadap para istrinya”
Katanya kan ngikutin Nabi saw.. sudahkah para suami menjadi yg paling baik untuk istrinya?
Helloooo?
"Nabi saw bersabda, berilah mereka makan dari apa yang kalian makan, dan berilah mereka pakaian dari apa yang kalian pakai, dan janganlah kalian memukul mereka serta menjelek-jelekkan mereka (dengan perkataan dan cacian)"
#CeritaGuruAdeirra
Makanan & pakaian hrs baik.
Jalan cari duitnya juga hrs baik.
Jangan makanan dari hasil nyolong & korupsi.
Jangan pakaian dari hasil ngutil lalu kau kasihkan istrimu.
Jangan pernah memukul istrimu.
Jangan mencaci-maki istrimu.
“Perlakukanlah isteri-isteri kalian dgn baik, karena mereka adalah teman di sisi kalian. Kalian tak memiliki suatu apapun dari mereka selain itu. Kecuali jika mereka berbuat zina dgn terang-terangan,... dst”
Okeh?
Padahal kekerasan psikis pun juga bisa terjadi.
Membentak, ancaman masuk neraka, membuat istri ketakutan sehingga ia merasa tidak aman, tidak nyaman di dalam rumah.
Bahkan ada yg sampai depresi.
Suami juga harus paham bahwa wanita ga selalu gairahnya bangkit setiap saat.
“Litaskunu ilaiha wa ja’ala bainakum mawaddataw wa rahmah”
Supaya kamu merasa tenteram kepadanya dan tercipta rasa kasih sayang di antara keduanya.
(simak penjelasannya)
“Kl istri ga bisa memenuhi dgn "suka rela” ya berarti harus "diperkosa”. Atau poligami".
Seolah-olah laki2itu always forever ngaceng dan PASTI SELALU hasrat seksualnya lbh dr perempuan.
Yakin laki Indonesia se’jantan’ itu?
Ga usah jauh2. Coba introspeksi.
Merokok, jrg olahraga, makan sembarang.
Umur udah 30an perut buncit, asam urat, kuatir kolesterol, tekanan darah tinggi. Deg2an tiap Medical Check-up tahunan.
Yakin bgt paling perkasa di ranjang?
atau halu?
Kl bicara jima’ suami - istri, kebanyakan manusia cm mengutamakan pada urusan penetrasi.
Pdhl hrs diperhatikan juga cakupan yg lebih luas kompleksitasnya dalam kepribadian, perasaan, gairah, kenyamanan, dan kenikmatan dari perilaku seksualnya.
Perasaan nyaman dalam jima’ utk meraih kenikmatan sangatlah diutamakan, urusannya tidak hanya melampiaskan hasrat seksual layaknya binatang doang.
#CeritaGuruAdeirra
Disinilah kaidah Qiroah Mubadalah bisa kita terapkan.
Apa yg maslahat bagi salah satu jenis kelamin silahkan terapkan bagi keduanya. Apa yg mudharat bagi salah satu hindarkan dr keduanya.
1.Agar mendapatkan kenikmatan antara keduanya.
2.Agar mendapat keturunan utk melestarikan kehidupan manusia di muka bumi.
Maka jelas, tdk boleh ada paksaan, penyimpangan, kekerasan, ancaman dlm jima’.
Aku pun membacanya,
“Pergaulilah wanita (istri) dgn penuh kebijakan, bernikmat-nikmat dengan wanita (istri) tidak akan sempurna kecuali dengan bersabar terhadap mereka...
(Lanjut 👇)
Smtr istri yg dipukul, hatinya akan lari dari suaminya. Lalu gimana ia bisa melayani suaminya dgn baik saat jima’?”
Lho, di sini jelas toh.
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Guruku pun melanjutkan..
"Sekarang mari kita bahas kultur masyarakat..."
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Buka usaha dilarang (ntar rugi), upload foto selfie dimarahin (dianggap tanda2 kiamat), kerja kantoran ga boleh (anak takut terbengkalai).
Nafkah lancar, tp kebahagiaan istri ga ada. Istri merasa ruang gerak dibatasi. Krn sbg manusia, istri jg ingin ada kesibukan.
Ngurus anak n beres2rumah bukan kesibukan, malih.
Inilah budaya mengabaikan suara dan keinginan perempuan sbg istri.
#CeritaGuruAdeirra
Krn bagi mrk sudah salah persepsinya sejak awal. Buat mrk, perempuan sesudah menikah, tubuh dan jiwanya bkn lagi milik dia sepenuhnya.
Tp milik suaminya.
Jd jgn kaget kl baca dukungan sesama perempuan utk perkosaan dlm pernikahan.
seolah-olah dalam kehidupan seksual, wanita dianggap sebagai budak, mesin pembuat anak.
Naif kan?
Plus sesama perempuan MALAH IKUTAN MENDUKUNG.
Jadi saya tegaskan lagi, islam mengajarkan mu’asyaroh bil ma’ruf.
Apakah itu?
#CeritaGuruAdeirra
Sedangkan pengertian ma’ruf dari akar kata urf, setiap hal atau perbuatan yg dipandang baik oleh akal, adat, budaya dan agama.
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Jima’ yg dilakukan oleh suami-istri harus memiliki prinsip saling memberi dan menerima, saling mengasihi dan menyayangi, tidak saling menyakiti dan tidak mengabaikan hak serta kewajiban masing-masing.
Istri boleh menolak hubungan seksual jika dirasa ada uzur/halangan yang tidak memungkinkan untuk melayani hubungan seksual.
Liat lagi di atas ya konteks uzur/halangannya itu apa saja.
#CeritaGuruAdeirra
Ga mesti nunggu suami ngajak.
Krn kebutuhan seks merupakan kebutuhan bersama.
Krn hasrat seksual dimiliki oleh semua manusia sehingga kepuasannya pun harus dinikmati bersama-sama.
Jika suami menuntut jima’, maka perhatikanlah dulu adab berjima’.
Jangan main gasruk aja.
#CeritaGuruAdeirra
“Apabila salah seorang dari kalian hendak mengambil manfaat dari seorang isteri (bersetubuh), hendaklah ia pegang ubun-ubunnya sambil mengucapkan, ...
(Di bawah yak, ngga cukup di sini)
👇😁
Jangan lupa dipahami dan dilakukan ya, para suami dan calon suami masa depan.
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
“Jika salah seorang dari kalian ingin mendatangi istrinya (mengajak bersetubuh), hendaknya mengucapkan; BISMILLAH, ALLAHUMMA JANNIBNAS SYAITHAANA WAJANNIBIS SYAITHAANA MAA RAZAQTANAA”
Ada yang melakukan adab tsb?
Atau langsung main gasruk aja?
😁😁
”Janganlah kamu menjima’ istrimu, kecuali dia (istrimu) telah bangkit syahwatnya seperti yg engkau dapatkan, supaya engkau tidak mendahului dia menyelesaikan jima’nya"
Maksudnya, engkau mendapatkan kenikmatan sedangkan istrimu tidak.
“Dianjurkan agar seorang suami mencumbu istrinya sebelum melakukan jima’ supaya bangkit syahwat istrinya, dan dia mendapatkan kenikmatan seperti yang dirasakan suaminya"
Hayo... udh dilakukan belum, mas2?
#CeritaGuruAdeirra
“Dibenci mencabut zakar sblm wanita menyelesaikan hajatnya. Krn terkdg laki2 mencapai kepuasan sblm istri mencapai kepuasan. Terkdg ia sdh mendapati kenikmatan sedangkan istri blm mendapatkan.”
(Syarh Zadul Mustaqni,‘Usyratun Nisa)
Adanya akibat buruk ketika istri membenci suaminya, karena merasa suami hanya sekedar ingin melampiaskan syahwatnya saja, tidak perhatian dan tidak ingin berbuat baik kepadanya dan tidak menghormatinya dalam bermuamalah.
Katanya kan berpedoman pada AlQuran dan hadits.
😌
#CeritaGuruAdeirra
#MaritalRape
#RUUPKS
Diwajibkan juga perlakuan2 yg baik.
Demikian pula istri juga memberikan hak suami dengan berbagai kebaikan.
Selamat hari Jum’at.
Semoga #CeritaGuruAdeirra bermanfaat.
🤗
(end)