My Authors
Read all threads
Kebiasaan Ustad Wahabi kalau tidak tahu langsung bilang hadis yang lain palsu !!

Hukum Puasa Rajab
Simak !!!
Hadist-hadist Nabi SAW yang menganjurkan atau memerintahkan berpuasa dalam bulan- bulan haram (Dzulqa’dah, Dzulhijjah, Muharram dan Rajab)
Itu cukup menjadi hujjah atau landasan mengenai ke'utamaan puasa di bulan Rajab.
Diriwayatkan dari Mujibah Al-Bahiliyah, Rasulullah bersabda:

"Puasalah kalain pada bulan-bulan haram."
(Riwayat Abu Dawud, Ibnu Majah, dan Ahmad).
Hadis lainnya adalah riwayat Al-Nasa'i dan Abu Dawud (dan disahihkan oleh Ibnu Huzaimah):
Usamah berkata pada Nabi Muhammad SAW

“Wahai Rasulallah, saya tak melihat Rasul melakukan puasa (sunnah) sebanyak yang Rasul lakukan dalam bulan Sya'ban.
Rasul menjawab:
"Bulan Sya'ban adalah bulan antara Rajab dan Ramadhan yang dilupakan oleh kebanyakan orang.'"
Menurut As-Syaukani dalam Nailul Authar, dalam bahasan puasa sunnah..
Berikut ungkapan Nabi ﷺ:
"Bulan Sya'ban adalah bulan antara Rajab dan Ramadhan yang dilupakan kebanyakan orang" itu secara implisit menunjukkan bahwa bulan Rajab juga disunnahkan melakukan puasa di dalamnya.
Ke'utamaan berpuasa pada bulan haram juga diriwayatkan dalam hadist shahih imam Muslim.
Bahkan berpuasa di dalam bulan-bulan mulia ini disebut Rasulullah SAW sebagai puasa yang paling utama setelah puasa Ramadhan.
Nabi Muhammad SAW bersabda:

“Seutama-utama puasa setelah Ramadhan adalah puasa di bulan-bulan Al-Muharram (Dzulqa'dah, Dzulhijjah, Muharram, dan Rajab).
Al-Ghazali dalam Ihya’ Ulumid-Din menyatakan bahwa:
Kesunnahan berpuasa menjadi lebih kuat jika dilaksanakan pada hari-hari utama (Al-ayyam Al-fadhilah).
Hari- hari utama ini dapat ditemukan pada tiap tahun, tiap bulan dan tiap minggu
Terkait siklus bulanan ini Al-Ghazali menyatakan bahwa Rajab terkategori Al-asyhur Al-fadhilah di samping Dzulhijjah, Muharram dan sya’ban..
Rajab juga terkategori Al-Asyhur Al-Hurum di samping Dzulqa’dah, Dzul hijjah, dan Muharram.
Disebutkan dalam Kifayah al-Akhyar, bahwa bulan yang paling utama untuk berpuasa setelah Ramadhan adalah bulan-bulan haram
Yaitu Dzulqa'dah, Dzulhijjah, Rajab, Muharram
Di antara ke empat bulan itu yang paling utama untuk puasa adalah bulan Muharram, kemudian Sya'ban
Namun, menurut Syeikh Al-Rayani, bulan puasa yang utama setelah Al-Muharram adalah Rajab
أن في الجنة نهرا يقال له رجب أشد بياضا من اللبن و احلى من العسل من صام من رجب يوما سقاه الله من ذلك النهر - رواه البيهقي عن أنس مرفوعا
Sesungguhnya di Syurga ada sungai yang dinamakan "Rajab"
Airnya lebih putih dari susu dan lebih manis dari madu
Siapa yang berpuasa satu hari di bulan Rajab maka Allah akan memberinya minum dari sungai itu" ( Hadits Marfu' dari Anas Bin Malik)
Buat anda yang rajin puasa Rajab, tetapi takut dibid'ah-bid'ahkan abang-abang Wahhabi, dan masih bingung gimana jawabnya
Ini ada kitab keren, ringkas, simple, jelas dan padat
Membahas secara spesifik tentang puasa Rajab antara kalangan yang Pro dan Kontra. Penulisnya adalah mantan Wahhabi yang sanadnya nyambung ke Albani tapi sekarang sudah menjadi salah satu Santri Al-Habib Umar bin Hafidz Tarim

Semoga bermanfaat

Jumat Mubaraq 🙏🏿🌹
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Enjoying this thread?

Keep Current with Sayid Machmoed BSA

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!