My Authors
Read all threads
Pasangan yg kita pilih utk kita nikahi dgn niatan selamanya itu, ya perlu kita analisa sikapnya trhdap bbrp hal.

1. Caranya menghadapi konflik.

Kata2 kasar, kekerasan fisik, dan kekerasan mental terhadap org lain oleh dirinya, tidak menutup kemungkinan akan terjadi pd dirimu.
2. Caranya memperlakukan kesuksesanmu.

Apakah mereka malah membuat kamu merasa itu bukan sebuah pencapaian? Apakah kamu itu dianggap kompetitornya?

Dia ingin kamu jadi bumi yg mengorbit dirinya yg dia anggap matahari, atau ikut merayakan kesuksesan dan kebahagiaanmu.
3. Caranya saat tidak sedang bersamamu.

Kita mengerti cinta tdk buta, yg ada cemburu yang buta. Kita butuh wkt sendiri seberkualitas wkt saat brsama.

Tapi saat tdk bersama, apakah dia membiarkan kita dalam kebingungan tentang dimana keberadaannya?
Apakah terlalu byk rahasia?
4. Caranya saat sedang bersamamu.

Apakah dia mendengarkanmu? Apakah dia selalu ingin mengontrolmu?

Apakah selalu mencari jalan tengah, bersedia berkompromi?

Apakah memberikan kesempatan untukmu bertumbuh?

Karena Pernikahan adalah lahan kebaikan bersama.
5. Caranya memperlakukan hubungan.

Apakah hubungan kalian itu prioritas untuknya? Apakah dia dengan sengaja, dengan bahasa cintanya sendiri, terus memberikan ungkapan cintanya? sehingga kamu tanpa terpaksa sudah merasa dicintai, dan tidak membiarkan kamu lelah mencintai.
Akan muncul jawaban berbeda setiap orang, tapi jawaban hatimu itu akan membantumu mengarungi pernikahan itu sendiri.

Setelah itu.

Sekarang, semua pertanyaan "bagaimana caranya?" tadi kembalikan ke dirimu, apa jawabanmu? "Bagaimana caramu? "

Jawaban ini lebih pnting.
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Enjoying this thread?

Keep Current with dr. Gia Pratama - Perikardia

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!