My Authors
Read all threads
Sesaji sudah dihaturkan, upacara sedang berjalan sepertiga ketika terdengar suara suara lantang berseru "bubar..bubar..bubar!"

@Kemenag_RI @mohmahfudmd @jokowi

#NusantaraBukanKhilafah
#TolakPenjajahanBudaya
#BudayaNusantara
#NusantaraBerbudaya
Suara lantang yang memecah kedamaian saat semua khusuk merapal doa dan mantra sesuai kepercayaannya. Ada banyak komunitas, budaya, dan iman hadir di sore itu. Kasogatan, Hindu Budha, Sunda wiwitan, Garuda Mukha, Muslim, Katholik, Kristen, dan Kejawen.
Suara lantang yang beradu dengan gema genta, saat kami khusuk berdoa untuk leluhur dan negara.

Kapolres meminta kami menyelesaikan doa sebelum massa semakin ricuh. Kami menutup prosesi, padahal Ida Sri Bagawan sudah hadir.
Kami semua kecewa. Sedih. Dan marah tentu. Tapi tak ada satupun yang ingin membalas melakukan kekerasan, saya ingat kalimat mas Nanda, putra dari Bu Utiek pemangku Padma Buwana "Bukan ajaran Dharma yang kita pelajari".
Tak ada yang lebih menyayat hati daripada melihat Bu Utiek, salah satu perempuan tegar yang saya anggap ibu sendiri menangis. Rasanya berada di ruang hampa udara, sesak!
Ketika sy pamit pulang, bu Utiek memeluk dan berpesan "jangan kapok ya, nduk". Sy mengangguk dan tersenyum. Bagaimana sy bisa kapok, energi Mangiran demikian damai, perasaan pulang setiap kali memandang pohon bsr di depan Pura.
Dan yg paling penting, hari itu sy melihat dan merasakan semangat Mangir : PERLAWANAN!
facebook.com/sang.njuk/post…
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Enjoying this thread?

Keep Current with ᬧᬲᬾᬓ᭄ᬢᭀᬄᬧᬢᬶ

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!