Profile picture
Daemoen @Mentimoen
, 15 tweets, 3 min read Read on Twitter
Bbrp wkt silam, sy juga melihat sendiri di area yg cukup terbelakang di China. Selama 3 thn terakhir jangkauan program sosial pemerintah menjangkau mrk, rumah2 & jalan2 diperbaiki, sampah2 diangkut. Mengentaskan kemiskinan.
Salah satu keberhasilan yg jelas terlihat adalah, keberhasilan pemerintah dibantu swasta menjual produk2 desa2 terpencil, jaringan courier ada dimana2 dgn e-commerce. Org kota mau sayur kering khas sebuah daerah tinggal pesan di app, petaninya langsung kirim, dlm wkt singkat smp.
Petani2 mulai mencetak kartu nama, hehehe... Itu menarik.. Ada bus yg muncul secara periodik, selain mengangkut penumpang, juga mengangkut produk pertanian. Petani menunggu di halte, taruh produk di bus, lalu pulang. Ntar di kota ada yg mengurus delivery selanjutnya.
Pemerintah memekarkan desa2 utama, sehingga bisa menampung penduduk dari desa2 yg terlalu terpencil. Nah, fasilitas pemerintah lebih gampang disatukan dalam satu titik, sehingga ekonomis. Desa2 yg benar2 terpencil diminta untuk dikosongkan, jadi area hutan lagi..
Sekolah, rumah sakit, pasar, dsb, lebih baik dikonsentrasikan di pemukiman yg membesar, daripada tersebar krn faktor ekonomis. Juga faktor lingkungan sehingga lebih banyak area yg kembali hijau tanpa penduduk.

Ini urbanisasi yg terencana.
Ini petani datang ke jalan besar dgn sepeda motor atau truk kecil, wkt bus sampai mrk pindahkan produk yg sdh dipacking ke dlm storage bus.. Habis itu, meluncur lagi masuk ke desanya.
Petani disana cukup kreatif. Misalnya musim buah, banyak yg hrs dikupas scr tradisional pake tangan & pisau. Tetapi ada yg merancang mesin kupas sederhana sendiri, sehingga satu buah dikupas dlm bilangan 5-10 detik saja. Dia juga mencoba menawarkan mesinnya ke penduduk lain.
Yg sy lihat mengkonfirmasi laporan2 dari media Barat, bahwa terjadi transformasi pedesaan di China berbasis technologi. Pemerintah menggunakan technologi untuk mengangkat kualitas hidup dan ekonomi desa. Dan itu dilakukan besar2an & cukup menyeluruh.
nymag.com/developing/201…
Dgn mengangkut dan memanage sampah, desa2 di China menjadi lebih bersih dan sehat. Tahun2 terakhir juga mrk perang thd polusi air dan udara, semua itu mulai terlihat hasilnya.

Yg sy salut adalah, transformasi itu menyangkut entah berapa juta manusia, dan dilakukan diam2 aja..
Jd pada dasarnya membangun ekonomi rakyat bkn kerjaan belakang meja doang. Setiap perencana hrs benar2 ngerti gimana cara kerja penduduk setempat dan mulai dari sono. Harus multifacet, dari infrastruktur, pelatihan, public management, marketing, dsb. Semua hrs bareng jalan.
Karena itulah menurut sy China masih tetap negara sosialis/komunis. Karena negara kapitalis asli tidak akan melakukan investasi publik ke pedesaan semasif ini. Industri modern dibiarkan jalan scr kapitalis, hasilnya disalurkan untuk mengentaskan kemiskinan dgn cara sosialisme.
Oya, ada satu hal menarik. Rumah2 di desa tidak terletak di jalanan, scattered dimana2 berjauhan. Padahal e-commerse perlu alamat jelas, bagaimana solusinya?

Pemerintah disana, bikin plat alamat dgn QR. Jadi alamatpun jd standard, dgn QR yg mengandung informasi macem2.
Dgn kode QR untuk semua rumah di setiap desa, kalo mau kirim barang tinggal taruh aja kode itu, pasti sampai. Itu sangat efisien. Mau kirim duit, pake QR dan Wechat, Alipay dsb. Taruh alamat pengiriman, QR lagi.
Bahkan di warung di desa, ga disediakan menu. Mau makan, tinggal scan QR yg ditempel di meja, lalu muncul menu2 yg mrk bikin hari itu di hape. Sayur apa kek..

Penetrasi teknologi sdh sampai tempat2 terpencil...
Kayaknya China merupakan negara pertama di dunia yg hampir fully digitalized, sdh diambang pintu cash-less society. Semakin terpencil, semakin ga ada duit, krn mrk semua pake hape untuk transaksi. Duit itu repot, harus sedia duit kecil kembalian dsb, pdh desa kecil ga ada bank.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Daemoen
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!