Ada waham curiga, waham cemburu, waham kejar, waham agama, waham magic/mistik dst
Adanya persepsi (penglihatan/pendengaran/penciuman/Raba/bau) yang tidak ada objeknya.
Pasien skizofrenia sering mengalami ini. Merasa dibicarakan, merasa melihat jin/hantu/kuntilanak, merasa bisa bicara dgn makhluk halus, Bisa juga mencium bau busuk, atau diraba
Jadi kaku, ga bergerak dan mempertahankan posisi berjam jam
Pembicaraan juga kacau. Kadang susunan kata dan kalimat tidak terstruktur dan jadi sulit dipahami.
Ada penurunan fungsi kehidupan, yang berlangsung lama
Mengembalikan peran ODS (Orang dengan skizofrenia) di masyarakat adalah tujuan terapi, bukan sekedar menghilangkan waham/halusinasi saja. Dan ini bisa dilakukan lewat intervensi psikososial
Jangan ditunda pengobatannya. Makin lama ditunda, makin sulit diobati. Dan kalau sudah berobat dan merasa baikan, jangan dihentikan sendiri obatnya ya
Salam sehat jiwa
Kadang perlu pemeriksaan lab/scan/EEG untuk membandingkan dengan diagnosis lain