My Authors
Read all threads
Yuk kembali menyelami dunia supernatural lagi..

Kali ini kita akan membahas fenomena yang sering terjadi di masyarakat kita..
.
.

👻 MEMBONGKAR KESURUPAN 👻
- sebuah utas penjelasan non-gaib mengenai kesurupan -

#KhotbahDukun
Kesurupan, suatu fenomena yang sudah menjadi asupan sehari-hari di masyarakat Indonesia..

Kesadaran yang menurun, gerak-gerik yang liar, suara histeris..

Kita percaya saat kesurupan, terdapat suatu "jiwa" atau "roh" yg memasuki tubuh orang tsb, sehingga ia berperilaku berbeda..
Sebenarnya, fenomena kesurupan, dalam ilmu psikologi dijelaskan dengan konsep "Disosiasi"

Apa itu disosiasi?

Sebagai manusia, umumnya pikiran kita memiliki banyak fungsi. Dari ingatan, persepsi, keinginan, respon sensori, dan lainnya..
Pada saat kondisi normal, seluruh fungsi ini terintegrasi dan berkoordinasi dengan baik..

Nah pada saat disosiasi, hubungan antar fungsi ini terganggu..

Anda tidak bisa memproses informasi dengan lancar, sehingga terlepas sementara dengan lingkungan..
Sederhananya, melamun pun termasuk disosiasi

Anda mendengar informasi suara dari lingkungan anda, tetapi tidak anda proses di ingatan anda, respon ke lingkungan pun tdk ada..

Selain melamun, fenomena disosiasi ada berupa out-of-body experience, amnesia, dan tentunya kesurupan..
Nah, masalahnya, kenapa orang bisa menganggap seakan-akan ada "roh" lain yg memasuki dirinya?
Secara instinctual dan budaya, manusia merasa bahwa tubuh ini dikendalikan oleh jiwa..

Sebuah esensi non-fisik yang menghinggapi tubuh ini..

Ekspresi emosi, pikiran, dan perilaku, dianggap manifestasi dari jiwa ini.. bukan dari tubuh..
Sehingga, ketika seseorang mengeluarkan emosi, pikiran, dan perilaku yang berbeda dengan yang biasanya...

Kita merasa jiwa tersebut berubah, atau tergantikan..
Sekarang, apa faktor2 yang menyebabkan orang kesurupan?

Kita bagi jadi 2..

🌎 Faktor Eksternal 🌎

dan

🧒 Faktor Internal 👧
EKSTERNAL
Kita akan kesurupan jika lingkungan memberikan tekanan atau stressor kepada kita..

Contohnya suasana tekanan menjelang ujian akhir, amarah senior ospek, atau saat suasana sepi dan gelap..
INTERNAL
Seseorang yang memiliki kerentanan pada Cognitive Executive Functionnya, akan mudah mengalami kesurupan..

CEF ini memiliki aspek seperti kemampuan menganalisa lingkungan, merencanakan tindakan, mengeksekusi rencana, mengevaluasi, dan lainnya..
Selain itu, jika seseorang memiliki ikatan yang kuat dengan kepercayaan dan takhyul, dia jg akan mudah kesurupan..
.
.

(this function is not mutually exclusive with CEF 😜)
TLDR;

Jadi.. saat individu yang memiliki kerentanan pada CEF berada dalam lingkungan yang menekan.. fungsi kesadarannya akan menurun, dan disosiasi pun terjadi..

Akhirnya, emosi, dorongan, dan energi yang selama ini disimpan di bawah sadar anda pun meluap..
.
.
..dan lingkungan pun "mengira" ada jiwa lain yang masuk dalam dirinya..

👻 The End 👻
Oh ya,
.
.
.

Minggu depan aku akan membuat Thread seputar "TIPS MENGATASI KESURUPAN", jadi stay tuned dan mohon ditunggu, hehe..

Btw ini versi videonya :
Dan ini versi podcastnya buat yang fakir quota :

open.spotify.com/episode/5jZOuK…
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Enjoying this thread?

Keep Current with Nago Tejena 🧙‍♂️

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!