, 10 tweets, 1 min read Read on Twitter
Apa sakit fisik yang sering kamu alami? Siapa tau aku bisa memberitahumu kemungkinan penyebabnya secara mental ya.

Fisik dan mental saling terhubung. Penyebab secara mental ini sebatas kemungkinan dan berdasarkan pengalaman serta berbagai sumber yang pernah kupelajari.

THREAD
Sakit pinggang

Ada kemungkinan penyebab mentalnya: Pernah atau sering merasa sendirian dan kesepian. Merasa enggak ada yang support apa yang sedang dilakukan.
Gampang masuk angin, pegel-pegel, capek padahal enggak melakukan pekerjaan yang menguras tenaga

Ada kemungkinan penyebab mentalnya: Sering merasa terlalu banyak yang harus dilakuin dalam satu kali waktu (multitasking).
Sering pusing

Ada kemungkinan penyebab mentalnya: Sering mengkritik diri sendiri, sering merasa takut memilih dan melangkah.
Migrain

Ada kemungkinan penyebab mentalnya: Sebel banget karena selama ini diatur gini-gitu. Menolak mengalir, menerima dan mengikuti kenyataan hidup.
Sakit perut

Ada kemungkinan penyebab mentalnya: Takut akan apa yang bakal terjadi. Kurang fleksibel menghadapi sesuatu yang baru.
Asam lambung naik, diikuti mual

Ada kemungkinan penyebab mentalnya: Cemas berlebihan. Ada sesuatu yang terjadi di hidupmu yang begitu keras kamu sangkal.
Sakit punggung, lebih ke punggung bagian tengah

Ada kemungkinan penyebab mentalnya: Ada kejadian di masa lalu yang membuatmu merasa sangat bersalah.
Sakit jantung

Ada kemungkinan penyebab mentalnya: Merasa kurang mendapatkan kenyamanan dan kasih sayang. Mengukur bahagia hanya sebatas harta, tahta dan kuasa. Cukup lama mengalami masalah emosi, terkait kurangnya bersukacita.
Leher kaku

Ada kemungkinan penyebab mentalnya: Keras kepala. Sulit menerima pendapat orang lain yang berbeda. Kurang lentur mengalir menjalani hidup ini. Ada kejadian di masa lalu yang sampai sekarang sulit ikhlas diterima.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to #MemaafkanDiriSendiri
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!