My Authors
Read all threads
Surver terkini dari Ipsos, sebuah lembaga riset pasar terbesar ketiga dunia, menemukan data menarik.

Market share pelanggan loyal dompet digital (loyal artinya bukan hanya karena iming2 promosi cashback) adalah sbb :

a.Gopay (53%)
b.OVO (30%)
c.Dana (11%)
d.LinkAja (6%)
Dari survey juga terlacak : 54% responden ternyata tetap akan menggunakan Gopay sebagai dompet digital meski tanpa promo cash back.
Kenapa tetap banyak yang akan pakai Gopay meski tanpa promo?

Survei ipsos mengungkap ternyata karena faktor kenyamanan dan fungsi utama yang penting yakni sebagai alat untuk membayar alat transportasi dan food delivery.
Artinya ada dua faktor penting (berupa kenyamanan dan fungsi krusial sebagai alat pembayaran) yang membuat pelanggan terus loyal meski tanpa promosi.
Temuan ini penting bagi penyedia dompet digital seperti Gopay.

Ternyata cukup banyak juga pelanggan (persisnya 54%) yang tetap akan memakai layanan mereka meski tanpa lagi promosi.
Fenomena promosi bakar uang demi growth dlm jangka panjang emang membahayakan penyedia layanan dompet digital. Cash flow bisa terus negatif.

Jd temuan bahwa ternyata pelanggan loyal dompet digital jumlahnya relatif besar, memberikan harapan segar bagi masa depan industri ini.
Data survey menunjukkan jika Gopay menguasai 53% pengguna loyal yang memakai dompet digital secara berulang.

Pengguna loyal ini yang terus layak dikembangkan karena tipe pelanggan ini bukan yg mudah tergiur oleh iming-iming promosi dan mudah lari jika ndak ada lagi cash back.
Kenapa Gopay kuasai 53% pelanggan loyal?

Karena koneksi kuat Gopay dengan Goride dan Gofood. Dua layanan ini juga memiliki basis pelanggan loyal yang kuat.

Itulah kenapa Gopay juga memiliki basis pelanggan loyal yang masif.
Data lain dalam survey juga menunjukkan orang pertama kali menggunakan dompet digital untuk membayar alat transportasi (43%) dan sebagai alat pembayaran food delivery online (37,5%).
68% responden menggunakan dompet digital minimal sekali dalam seminggu, dengan rata-rata top mingguan sebesar Rp 140 ribu.

Kalau Anda berapa rupiah top up dompet digital selama seminggu gaes?
Temuan menarik lainnya dari survey IPSOS adalah : orang menjadi pelanggan dompet digital dibanding uang tunai karena

1) faktor kenyamanan (68%)
2) faktor promosi (23%) dan
3) faktor keamanan (9%).
Ternyata mayoritas responden memilih faktor kenyamanan sbg kriteria yang lebih penting dibanding faktor promosi.

Kalau Anda tuips, ktiteria apa yg paling utama saat memilih pakai digital wallet?

Kalau saya sih krn jd mudah banget buat bayar gofood dan goride.
Sekali lagi, beragam temuan menarik IPSOS ini bisa memberikan harapan segar bagi masa depan industri dompet digital di tanah air.

Pelan-pelan, revolusi cashless society akan makin menjelma menjadi kenyataan.
Dan boleh jadi, Gopay yang kini masih menjadi market leader, yang pada akhirnya akan keluar sebagai pemenang dalam kisah revolusi ini.
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Enjoying this thread?

Keep Current with Strategi + Bisnis

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!